Berita Bulukumba

Papan bicara pada proyek rabat beton di Desa Batukaropa. (Foto: ist)

Bulukumba

Rabat Beton di Batukaropa Bulukumba Disorot: Baru Sebulan Sudah Retak-retak

Bulukumba | Selasa, 15 April 2025 - 23:53

Selasa, 15 April 2025 - 23:53

Bulukumba – Proyek pembangunana rabat beton yang terletak di Dusun Bentenge, Desa Batukaropa, Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel), disorot warga. Rabat…

Ilustrasi polisi menangkap dua tersangka. (Foto: Beritasulsel.com)

BREAKING NEWS

2 Orang Penjual Sabu Melalui Instagram Diringkus di Bulukumba

BREAKING NEWS | Bulukumba | Senin, 14 April 2025 - 19:58

Senin, 14 April 2025 - 19:58

Bulukumba – Satnarkoba Polres Bulukumba berhasil mengamankan dua orang pria pengedar narkoba jenis sabu. Mereka ditangkap bersama 37 saset sabu siap edar, pada hari…

Ilustrasi petani disambar petir. (Foto: Beritasulsel.com)

BREAKING NEWS

Petani di Bone Tewas Disambar Petir

BREAKING NEWS | Bulukumba | Jumat, 11 April 2025 - 20:00

Jumat, 11 April 2025 - 20:00

Bone – Petani bernama Dg. Majeppu, warga Dusun Polewali, Kecamatan Palakka, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, tewas disambar petir, Jumat (11/4/2025). Saat itu korban sedang…

Ilustrasi seorang pria ditahan di sel tahanan. (Foto: Beritasulsel.com)

Bulukumba

Suami Ditahan Karena Aniaya Warga yang Merusak Padinya, Julianti Minta Polres Bulukumba Berlaku Adil

Bulukumba | Kamis, 3 April 2025 - 23:50

Kamis, 3 April 2025 - 23:50

Bulukumba, Beritasulsel.com – Pria berinisial KA (50) ditangkap lalu ditahan di sel tahanan Polres Bulukumba karena diduga telah menganiaya pria berinisial MU (52). Keduanya…

Asriadi saat mendatangi Polsek Rilau Ale mempertanyakan lagi laporannya. (Foto: beritasulsel.com)

Bulukumba

Sudah 3 Bulan, Laporan Warga Mandek di Polsek Rilau Ale Polres Bulukumba

Bulukumba | Kamis, 20 Maret 2025 - 17:33

Kamis, 20 Maret 2025 - 17:33

Bulukumba – Laporan dugaan penipuan yang dilaporkan oleh Asriadi alias Ato, warga Desa Batukaropa, Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, hingga kini masih mandek di…

Tiga orang pria diduga pengedar sabu saat diperiksa penyidik Satnarkoba Polres Bulukumba. (Foto: dok, Polres Bulukumba)

Bulukumba

3 Orang Pengedar Sabu Warga Kecamatan Rilau Ale Bulukumba Diringkus Polisi

Bulukumba | Rabu, 19 Maret 2025 - 20:02

Rabu, 19 Maret 2025 - 20:02

Bulukumba – Satuan Narkoba Polres Bulukumba Polda Sulsel berhasil meringkus 3 orang pria warga Kecamatan Rilau Ale, Kabupaten Bulukumba, yang diduga adalah pengedar sabu….

(Foto: dok, ist)

Bulukumba

Kasat Reskrim Polres Bulukumba Dimutasi

Bulukumba | Senin, 10 Maret 2025 - 00:49

Senin, 10 Maret 2025 - 00:49

Makassar – Kasat Reskrim Polres Bulukumba, AKP Aris Satrio Sujatmiko, dimutasi atau dipindahkan. Perwira Polri berpangkat tiga balok itu diangkat menjadi Kapolsek Panakukang Polrestabes…

Demo depan Polres Bulukumba. (Foto: Beritasulsel.com)

Bulukumba

Pendemo Duga Ada Oknum Polisi di PPA Polres Bulukumba Terima Suap Hingga Laporan Warga Mandek

Bulukumba | Jumat, 28 Februari 2025 - 19:41

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:41

Bulukumba – Aliansi Mahasiswa dan Pemuda Pemerhati Bulukumba kembali menggelar aksi demonstrasi di depan Polres Bulukumba pada Jumat, 28 Februari 2025. Dalam aksi tersebut,…

Polisi Bongkar Arena judi Sabung ayam di Sapobonto. (Foto: Polsek Bulukumpa).

Bulukumba

Polsek Bulukumpa Bongkar Arena Judi Sabung Ayam Diduga Milik Kr Makking

Bulukumba | Rabu, 26 Februari 2025 - 09:54

Rabu, 26 Februari 2025 - 09:54

Bulukumba – Polsek Bulukumpa jajaran Polres Bulukumba kembali menggelar operasi pemberantasan judi sabung ayam di Dusun Sapobonto, Desa Sapobonto, Kecamatan Bulukumpa, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi…

H. Nurman (foto: Dok, pribadi)

Bulukumba

Usai Adukan Kanit Pidum Polres Bulukumba ke Propam, H. Nurman juga Surati Kapolri

Bulukumba | Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:17

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:17

Bulukumba – Tidak puas hanya mengadukan Kepala Unit Pidana Umum (Kanit Pidum) Satreskrim Polres Bulukumba, Aipda Supriadi, ke Propam Polda Sulsel, H. Nurman juga…

Mobil Sigra milik Halim yang diduva dirampas. (Foto: screenshot)

Bulukumba

7 Pria di Bulukumba Catut Nama Polda Sulsel Lalu Rampas Mobil Warga, Begini Kronologinya

Bulukumba | Kamis, 6 Februari 2025 - 15:11

Kamis, 6 Februari 2025 - 15:11

Bulukumba – Sebanyak tujuh orang pria mengepung rumah seorang warga bernama Halim di Desa Salassae, Kecamatan Bulukumpa, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel). Mereka mengaku…

Pelatihan Peningkatan Kapasitas untuk Aparatur Perangkat Desa, BPD dan RK-RW Desa Bonto Tangnga

Bantaeng

Pelatihan Peningkatan Kapasitas Aparatur Perangkat Desa Bonto Tangnga, Kades Mahmudin: Terimakasih Kepala Inspektorat Bantaeng, Kadis PMD dan Tenaga Ahli P3MD

Bantaeng | Bulukumba | NASIONAL | Pemkab Bantaeng | Selasa, 28 Januari 2025 - 17:21

Selasa, 28 Januari 2025 - 17:21

Pemerintah Desa Bonto Tangnga, Kecamatan Uluere, Kabupaten Bantaeng dibawah komando Kepala Desa Mahmuddin, menggelar kegiatan Pelatihan Peningkatan Kapasitas untuk Aparatur Perangkat Desa, BPD dan…

H. Nurman, usai melapor ke Propam Polda Sulsel. (Foto: dok Pribadi)

Bulukumba

Adukan Kanit Pidum Polres Bulukumba ke Propam, H. Nurman: Semoga Tidak Percuma Lapor ke Propam

Bulukumba | Kamis, 16 Januari 2025 - 11:05

Kamis, 16 Januari 2025 - 11:05

Makassar – H. Nurman, resmi mengadukan Kanit Pidum Polres Bulukumba, AIPDA Supriadi (maaf sebelumnya ditulis Bripka Supriadi), ke Propam Polda Sulsel, Rabu (15/1/2025). Pria…

H. Nurman (foto: Beritasulsel.com)

Bulukumba

Minta Polres Bulukumba Dievaluasi, H. Nurman: Saya Melapor Tahun 2020 Sampai Sekarang Tidak Ada Tindakan

Bulukumba | Minggu, 12 Januari 2025 - 20:20

Minggu, 12 Januari 2025 - 20:20

Bulukumba – H. Nurman, warga Desa Tambangan, Kecamatan Kajang, Kabupaten Bulukumba, Sulawesi Selatan (Sulsel), mengungkapkan kekecewaannya terhadap kinerja Unit Tindak Pidana Umum (Pidum) Polres…

Mahasiswa STAI Al-Gazali Bulukumba Unras Depan Kampus Tuntut Transparansi Dana KIP

Bulukumba

Mahasiswa STAI Al-Gazali Bulukumba Unras Depan Kampus Tuntut Transparansi Dana KIP

Bulukumba | Senin, 23 Desember 2024 - 21:38

Senin, 23 Desember 2024 - 21:38

Bulukumba – Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Dewan Eksekutif Mahasiswa (DEMA) melakukan aksi unjuk rasa (unras) di depan Kampus STAI Al-Gazali, Bulukumba, Senin (23/12/2024)….