Kapolres Wajo Perketat Izin Pemegang Senjata Api Dinas

- Redaksi

Sabtu, 6 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wajo, Sulsel- Penggunaan senjata api dinas yang digunakan oleh aparat kepolisian izinnya diperketat, untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan seperti penyalahgunaan senjata senjata api dinas.

Demekian, ditegaskan Kapolres Wajo AKBP Muhammad Islam Amrullah, S.IK, MM, yang secara khusus memantau langsung pemeriksaan senjata api dinas.

Pemeriksaan tersebut dilakukan di depan lobi Polres Wajo. Hadir dalam acara tersebut pejabat utama dan seluruh anggota pemegang atau pinjam pakai senjata api dinas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya akan memperketat mengenai izin pemegang senjata api dinas, untuk mencegah hal yang tidak diinginkan seperti penyalahgunaan senjata api dinas,” tegas mantan Komanda Taruna Akpol Semarang ini.

Muhammad Islam juga menginstruksikan, pemeriksaan senjata api dinas dilakukan secara rutin sesuai dengan mekanisme dan SOP propam, sehingga yang tidak layak memegang senjata api dinas, senjata yang bersangkutan akan kami tarik dan gudangkan.

Selain memeriksa izin pemegang senjata api dinas, pada kesempatan tersebut Propam Polres Wajo juga memeriksa perawatan senjata api dinas.

Kasi Propam Polres Wajo, Ipda Harpin, menambahkan, senjata api dinas jangan hanya dipegang, mestinya senjata tersebut harus dijaga dan dirawat sebagus mungkin.(PRD)

Berita Terkait

Telusur dan Penjejakan Sejarah Objek Diduga Cagar Budaya di Wajo
Maksimalkan Fungsi Bulog Melalui Gerakan Pangan Murah
Ikrar Netralitas ASN di Wajo Dibacakan Pada Peringatan HKN
Edi Prekendes Mengambil Langkah Hukum Terkait Dugaan Pengancaman dan Penghinaan
Satreskrim Polres Wajo Ungkap Curanmor BB Terbesar 24 Unit Motor, Pelaku Dihadiahi Timah Panas
Ir. H. Firmansyah Perkesi-Andi Merlyn Iswita Emban Tugas Pimpinan Sementara DPRD Wajo
Gerindra ‘Rebut’ Kursi Ketua DPRD Wajo, PAN dan PKB Kursi Wakil
Pinrang dan Wajo Wakili Zona III Lomba Pocil Tingkat Polda Sulsel

Berita Terkait

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:16

Telusur dan Penjejakan Sejarah Objek Diduga Cagar Budaya di Wajo

Selasa, 1 Oktober 2024 - 14:47

Maksimalkan Fungsi Bulog Melalui Gerakan Pangan Murah

Kamis, 19 September 2024 - 13:46

Ikrar Netralitas ASN di Wajo Dibacakan Pada Peringatan HKN

Kamis, 12 September 2024 - 18:57

Edi Prekendes Mengambil Langkah Hukum Terkait Dugaan Pengancaman dan Penghinaan

Rabu, 11 September 2024 - 18:25

Satreskrim Polres Wajo Ungkap Curanmor BB Terbesar 24 Unit Motor, Pelaku Dihadiahi Timah Panas

Berita Terbaru