Ditinggal ke Pesta, Dua Rumah di Bulukumba Ludes Dilalap Si Jago Merah

- Redaksi

Kamis, 27 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Dua unit rumah di Kelurahan Caile, Kecamatan Ujung Bulu, Kabupaten Bulukumba, rata dengan tanah dilalap si jago merah, Kamis siang (27/06/2019).

Informasi yang berhasil dihimpun, kedua rumah tersebut adalah milik Ibu Lia dan Ibu Kasinang.

Saat kejadian keduanya sedang berada di rumah kerabatnya yang sedang menggelar pesta pernikahan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Korban baru mengetahui kalau rumahnya terbakar setelah salah seorang warga yang turun ke lokasi kejadian memberitahukannya.

Kebakaran hebat itu terjadi di tengah tengah pemukiman padat penduduk, beruntung pemadam kebakaran milik Pemkab Bulukumba sigap tiba dilokasi kejadian sebelum api menjalar ke beberapa rumah warga lainnya.

“Untungnya tidak ada korban jiwa pada kejadian itu. Kalau penyebab kejadiannya, kami tidak tau,” sebut Ansar dilokasi kejadian.

Peristiwa itu kini dalam penanganan petugas kepolisian Polsek Ujung Bulu resort Bulukumba. (Wisram)

Berita Terkait

Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”
Pj Bupati Bantaeng Hadiri High Level Meeting, Andi Abubakar: “Antisipasi Inflasi Jelang Nataru 2025”
Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi
Ruang Inap PKM Herlang Tanpa Ventilasi dan AC Mati, Amin Lahaseng Minta Evaluasi, Begini Tanggapan Kapus
Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba
Babak Baru Kasus Pembusuran di Letta dan di Malilingi Bantaeng, Salah Satu Korban Ternyata Pelaku
Kasus Pembusuran Terhadap Oknum Wartawan Media Online dan Wiraswasta di Bantaeng, Keluarga Korban: “Kami Sudah Laporkan ke Polisi”
Kedapatan Bawa Sabu 4 Gram dan Melawan Petugas, SY Diamankan Tim Sarkodes Sat Narkoba Polres Bantaeng

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 13:46

Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”

Senin, 18 November 2024 - 20:09

Pj Bupati Bantaeng Hadiri High Level Meeting, Andi Abubakar: “Antisipasi Inflasi Jelang Nataru 2025”

Sabtu, 16 November 2024 - 22:36

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi

Sabtu, 16 November 2024 - 19:44

Ruang Inap PKM Herlang Tanpa Ventilasi dan AC Mati, Amin Lahaseng Minta Evaluasi, Begini Tanggapan Kapus

Sabtu, 9 November 2024 - 19:08

Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba

Berita Terbaru