Penganiaya Wartawan di Bulukumba Akhirnya Diringkus

- Redaksi

Minggu, 11 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Korban saat melapor ke Polres Bulukumba

Korban saat melapor ke Polres Bulukumba

Beritasulsel.com – Akhirnya Satuan Reserse dan Kriminal Polres Bulukumba berhasil meringkus pelaku penganiayaan wartawan di Kabupaten Bulukumba, Minggu (11/8).

Kasat Reskrim Bulukumba, AKP Bery Juana Putra, terduga pelaku yang diamankan berinisial H alias Handan (35). Pelaku diamankan di rumahnya di Dusun Tanete, Desa Bukit Tinggi, Kecamatan Gantarang, Kabupaten Bulukumba.

“Saat ini pelaku telah diamankan di Mapolres untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut,” ucap Bery Juana Putra kepada beritasulsel.com sesaat lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diberitakan sebelumnya, salah seorang wartawan media online di Kabupaten Bulukumba diduga disandera dan dianiaya di dalam sebuah ruko di Kampung Baru, Desa Polewali, Kecamatan Gantarang, Kabupaten Bulukumba, pada hari Rabu (7/8).

Wartawan tersebut bernama Andi Arsyad. Awalnya Andi Arsyad memergoki salah seorang terduga pelaku sedang mengeluarkan BBM dari tangki mobil, tiba tiba Andi Arsyad diduga dianiaya dan diintimidasi lalu diancam akan dibunuh bila Andi Arsyad melaporkan hal itu ke Polisi. (tim)

Berita Terkait

Pj Bupati Bantaeng Hadiri High Level Meeting, Andi Abubakar: “Antisipasi Inflasi Jelang Nataru 2025”
Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi
Ruang Inap PKM Herlang Tanpa Ventilasi dan AC Mati, Amin Lahaseng Minta Evaluasi, Begini Tanggapan Kapus
Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba
Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan
Pinus Sulsel Dorong Ekologi di Bulukumba, Peluang Desa Dapatkan Tambahan Anggaran
3 Rumah di Bulukumba Terbakar, Pemuda Lumpuh dan Buta Ikut Terpanggang
Viral, Bocah Perempuan Usia 10 Tahun di Bontomanai Bulukumba Dianiaya Paman

Berita Terkait

Senin, 18 November 2024 - 20:09

Pj Bupati Bantaeng Hadiri High Level Meeting, Andi Abubakar: “Antisipasi Inflasi Jelang Nataru 2025”

Sabtu, 16 November 2024 - 22:36

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi

Sabtu, 16 November 2024 - 19:44

Ruang Inap PKM Herlang Tanpa Ventilasi dan AC Mati, Amin Lahaseng Minta Evaluasi, Begini Tanggapan Kapus

Sabtu, 9 November 2024 - 19:08

Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba

Minggu, 13 Oktober 2024 - 16:24

Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan

Berita Terbaru