Kunjungi Sikola Jantung Pisang, Legislator PPP DPRD Sulsel Berikan Bantuan Buku Pelajaran.

- Redaksi

Minggu, 5 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Legislator DPRD Provinsi Sulsel dari Partai Persatuan Pembangunan, Hj. A. Sugiarti Mangun Karim lakukan reses di Kabupaten Bantaeng. Jum’at, 3 Desember 2021.

Disela kunjungan resesnya ke Kabupaten Bantaeng, Andi Ugi, sapaan akrab Andi Sugiarti Mangun Karim ini, sempatkan diri ke Sikola Jantung Pisang Babangeng di Desa Pa’bumbungang, Kecamatan Eremerasa untuk menyerahkan bantuan berupa buku pelajaran untuk anak-anak murid di sekolah tersebut.

Ada cerita menarik ketika Legislator PPP ini berkunjung ke Sikola Jantung Pisang Babangeng. Mobil yang digunakan anggota legislatif ini sempat mogok dikarenakan medan untuk menuju ke sekolah tersebut sedikit agak rusak dan menanjak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Andi Ugi tidak patah semangat dan terus melanjutkan perjalanan untuk sampai ke titik lokasi.

Kepada Beritasulsel.com, Andi Ugi mengatakan bahwa penyerahan buku untuk kelas jauh Babangeng ini diharapkan dapat di manfaatkan dengan baik dan menjadi penunjang masa depan anak-anak yang bersekolah ditempat itu.

“Saya berharap, dengan bantuan buku pelajaran ini bisa di manfaatkan dengan baik agar anak-anak kita, generasi pelanjut kita yang memulai pelajaran dasar di kelas jauh tersebut bisa mendapatkan ilmu yang lebih baik lagi untuk masa depan mereka,” harap Andi Ugi.

*Izzack AL Iskandart

Berita Terkait

Coffe Morning, Pj Bupati Bantaeng: Administrasi Program Kerja 2024 Dituntaskan dan Dirampungkan Agar Tidak Terjadi Temuan Audit Tahun 2025
Pj Bupati Bantaeng Sampaikan Amanat Presiden RI Pada HUT KORPRI ke-53
Kejaksaan Negeri Bantaeng: Waspada Nomor Nomor Penipuan Yang Mengatasnamakan Kajari dan Para Kasi
Kantor Kelurahan Digeruduk Ratusan Massa dan Lurah Letta Viral di Medsos, Supriyadi: Itu Fitnah!
Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI
Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice
Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 10:22

Pj Bupati Bantaeng Sampaikan Amanat Presiden RI Pada HUT KORPRI ke-53

Kamis, 28 November 2024 - 15:49

Kejaksaan Negeri Bantaeng: Waspada Nomor Nomor Penipuan Yang Mengatasnamakan Kajari dan Para Kasi

Selasa, 26 November 2024 - 20:03

Kantor Kelurahan Digeruduk Ratusan Massa dan Lurah Letta Viral di Medsos, Supriyadi: Itu Fitnah!

Selasa, 26 November 2024 - 13:34

Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 November 2024 - 11:02

Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI

Berita Terbaru