Grebek Lokasi Judi Ayam Bangkok di Bontobahari, Polisi Ringkus 7 Pelaku

- Redaksi

Kamis, 8 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Petugas gabungan Sat Intelkam bersama unit Patmor Sat Sabhara Polres Bulukumba menggrebek lokasi judi sabung ayam bangkok yang berada di Kelurahan Sapolohe, Kecamatan Bontobahari, Kabupaten Bulukumba, Kamis (8/8/19).

Tujuh orang pria yang diduga pelaku diamankan dilokasi tersebut, mereka masing masing berinisial,

1. TS (29), warga Kelurahan Tanah Jaya, Kecamatan Kajang, Kabupaten Bulukumba.
2. PI (20), warga Kelurahan Sapolohe Kecamatan Bontobahari, Kabupaten Bulukumba.
3. HE (30) warga Kelurahan Sapolohe Kecamatan Bontobahari, Kabupaten Bulukumba.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

4. SA (42), warga Kelurahan Sapolohe, Kecamatan Bontobahari Kabupaten Bulukumba.
5. AW (35), asal Desa Tammatto, Kecamatan Ujung Loe, Kabupaten Bulukumba.
6. RH (27) asal Desa Bijawang Kecamatan Ujung Loe, Kabupaten Bulukumba.
7. SA (29) asal Bolacippe, Desa Paenre Lompoe, Kecamatan Gangking, Kabupaten Bulukumba.

“Selain pelaku, kami juga berhasil mengamankan 14 unit sepeda motor diduga milik para pelaku yang berhasil kabur serta lima ekor ayam bangkok aduan dan dua buah ring arena adua ayam,” ucap Aipda Risman yang memimpin penangkapan. (Andi Bur)

Berita Terkait

Adukan Kanit Pidum Polres Bulukumba ke Propam, H. Nurman: Semoga Tidak Percuma Lapor ke Propam
Minta Polres Bulukumba Dievaluasi, H. Nurman: Saya Melapor Tahun 2020 Sampai Sekarang Tidak Ada Tindakan
Mahasiswa STAI Al-Gazali Bulukumba Unras Depan Kampus Tuntut Transparansi Dana KIP
Buat Polusi, Aktivitas Beton Readymix di Kasuara Bulukumba Dikeluhkan Pengendara
Pelajar Korban Penganiayaan di Desa Bialo Bulukumba Resmi Melapor ke Polisi
Marak Dugaan Politik Uang di Pilkada Bulukumba, Bawaslu Diseruduk Ratusan Warga
Pastikan Rekapitulasi Tingkat Kecamatan Berjalan Aman, Kapolres Bulukumba Kunjungi PPK Bontotiro
Pj Bupati Bantaeng Hadiri High Level Meeting, Andi Abubakar: “Antisipasi Inflasi Jelang Nataru 2025”

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 11:05

Adukan Kanit Pidum Polres Bulukumba ke Propam, H. Nurman: Semoga Tidak Percuma Lapor ke Propam

Minggu, 12 Januari 2025 - 20:20

Minta Polres Bulukumba Dievaluasi, H. Nurman: Saya Melapor Tahun 2020 Sampai Sekarang Tidak Ada Tindakan

Senin, 23 Desember 2024 - 21:38

Mahasiswa STAI Al-Gazali Bulukumba Unras Depan Kampus Tuntut Transparansi Dana KIP

Rabu, 11 Desember 2024 - 13:49

Buat Polusi, Aktivitas Beton Readymix di Kasuara Bulukumba Dikeluhkan Pengendara

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:49

Pelajar Korban Penganiayaan di Desa Bialo Bulukumba Resmi Melapor ke Polisi

Berita Terbaru