Bupati Bartu Pelepasan Pendistribusian Logistik Pemilu Tahun 2019

- Redaksi

Selasa, 16 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh M.Si melepas secara simbolis Pendistribusian Logistik Pilkada Serentak Tahun 2019. Berlangsung di Gudang Logistik kabupaten Barru. Senin, (15/04/19).

Bupati Barru Ir. Suardi Saleh M.Si didampingi Kapolres Barru, Ketua Bawaslu, Kajari Barru, melepas pendistribusian logistik pemilu tahun 2019 di tandai dengan memecahkan kendi di muka truk dan melakukan pemusnahan surat suara sebanyak 5264 surat suara pemilu yang rusak dan tidak layak pakai.

Ketua KPU Sarifuddin Ukkas melaporkan pelepasan logistik Pemilu KPU Barru tersebut yang terdiri dari 129.687 surat suara dan 2705 ribu kotak suara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ir. H. Suardi Saleh M.Si distribusi logistik tersebut sangat penting karena semua kebutuhan kelengkapan administrasi tempat pemungutan suara (TPS) seperti surat suara, formulir dan kelengkapan lainya yang mendukung suksesnya Pemilu.

“Mari kita sukseskan pesta demokrasi nanti dengan cara-cara positif jangan mau tervokasi dengan hal-hal yang tidak baik sehingga nantinya akan merusak tatanan hidup masyarakat”, ungkap Bupati.

“Saya mengucapkan terimah kasih dan apresiasi setinggi-tingginya atas kerja keras selama ini, sehingga distribusi logistik serentak Se-kabupaten Barru bisa sampai ke tujuan masing-masing dengan selamat”, pungkasnya. (IQ/BSS)

Berita Terkait

Gelar PHS Periode 1 Tahun 2024, BRI Cabang Parepare Siapkan Puluhan Hadiah Menarik bagi Nasabah
Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare
Kejaksaan Negeri Bantaeng Tuntaskan 10 Perkara Pidsus dan Selamatkan Kerugian Keuangan Negara Miliaran Rupiah Sepanjang 2024, Satria Abdi SH MH: Ada Agenda dan Target di 2025
Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare
Usai Ditetapkan KPU Sinjai, Paslon RAMAH Harap Keberlangsungan Pembangunan
Pasangan RAMAH Resmi Ditetapkan Sebagai Pemenang Pilkada Sinjai 2024
Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan
BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 19:40

Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:44

Kejaksaan Negeri Bantaeng Tuntaskan 10 Perkara Pidsus dan Selamatkan Kerugian Keuangan Negara Miliaran Rupiah Sepanjang 2024, Satria Abdi SH MH: Ada Agenda dan Target di 2025

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:36

Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare

Kamis, 9 Januari 2025 - 13:30

Usai Ditetapkan KPU Sinjai, Paslon RAMAH Harap Keberlangsungan Pembangunan

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:17

Pasangan RAMAH Resmi Ditetapkan Sebagai Pemenang Pilkada Sinjai 2024

Berita Terbaru