Apel Deklarasi Damai Pilkades Wajo 2021

- Redaksi

Senin, 17 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wajo, Sulsel- Pemilihan kepala desa (Pilkades) serantak di Kab. Wajo Tahun 2021 akan dihelat di 103 desa.

Jumlah calon yang akan berkompetisi sebanyak 348 orang, dan masing-masing calon telah menyatakan siap bertarung secara fair play. Hal tersebut dituangkan melalui apel deklarasi damai Pilkades Serentak Tahun 2021 yang berlangsung di lapangan Mapolres Wajo, Senin 17 Mei 2021.

Untuk itu, Polres Wajo menggelar Apel Deklarasi Damai Dalam Rangka Pilkades Serentak Kab. Wajo Tahun 2021 Yang Dipimpin Oleh Bupati Wajo DR. H. Amran Mahmud, selaku pimpinan apel didampingi Dandim 1406 Wajo Dan Waka Polres Wajo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam Kesempatan tersebut Bupati Wajo membacakan amanat dilanjutkan Arahan Dandim 1406 Wajo Dan Waka Polres Wajo. Sekaligus Bupati Wajo Bersama Para Forkopimda Kab. Wajo Menyaksikan Pambacaan Ikrar, Pembacaan Deklarasi Damai Secara Serentak Dan Penandatangan Deklrasi Damai Oleh Perwakilan Calon Kepala Desa.

Selain itu kegiatan ini juga dihadiri oleh Wakil Bupati Wajo, Ketua DPRD Kab. Wajo, Kajari Wajo, Ketua Pengadilan Wajo, Para Pejabat Utama Polres Wajo, Para Pejabat Utama Kodim 1406 Wajo, Kepala Dinas PMD Kab. Wajo, Kasatpol PP Kab. Wajo, Kepala Badan Kesbangpol Kab. Wajo, Para Camat, Para Kapolsek, dan PPKD. Kecamatan

Adapun peserta apel deklarasi damai Dalam Rangka Pilkades Serentak Kab. Wajo Tahun 2021 yaitu para calon kepala desa berbentuk pleton sesuai Kecamatan Yang Dipimpin Oleh Para Kanit Binmas Polsek Setempat.(prd)

Berita Terkait

Telusur dan Penjejakan Sejarah Objek Diduga Cagar Budaya di Wajo
Maksimalkan Fungsi Bulog Melalui Gerakan Pangan Murah
Ikrar Netralitas ASN di Wajo Dibacakan Pada Peringatan HKN
Edi Prekendes Mengambil Langkah Hukum Terkait Dugaan Pengancaman dan Penghinaan
Satreskrim Polres Wajo Ungkap Curanmor BB Terbesar 24 Unit Motor, Pelaku Dihadiahi Timah Panas
Ir. H. Firmansyah Perkesi-Andi Merlyn Iswita Emban Tugas Pimpinan Sementara DPRD Wajo
Gerindra ‘Rebut’ Kursi Ketua DPRD Wajo, PAN dan PKB Kursi Wakil
Pinrang dan Wajo Wakili Zona III Lomba Pocil Tingkat Polda Sulsel

Berita Terkait

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:16

Telusur dan Penjejakan Sejarah Objek Diduga Cagar Budaya di Wajo

Selasa, 1 Oktober 2024 - 14:47

Maksimalkan Fungsi Bulog Melalui Gerakan Pangan Murah

Kamis, 19 September 2024 - 13:46

Ikrar Netralitas ASN di Wajo Dibacakan Pada Peringatan HKN

Kamis, 12 September 2024 - 18:57

Edi Prekendes Mengambil Langkah Hukum Terkait Dugaan Pengancaman dan Penghinaan

Rabu, 11 September 2024 - 18:25

Satreskrim Polres Wajo Ungkap Curanmor BB Terbesar 24 Unit Motor, Pelaku Dihadiahi Timah Panas

Berita Terbaru