Walikota Cup 2019, Media FC Menang Tipis Atas Beringin FC

- Redaksi

Selasa, 8 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Media FC melakoni pertandingan keduanya dengan melawan salah satu tim kuat dalam turnamen Walikota Cup 2019, Beringin FC di Stadion Gelora Mandiri Parepare. Selasa, 08/10/2019.

Pada pertandingan tersebut, Media FC berhasil mengalahkan Beringin FC dengan skor tipis yakni 1-0. Dengan capaian itu, Media FC membuka peluang untuk lolos ke babak selanjutnya pada turnamen Walikota Cup 2019.

Laga pertandingan berjalan alot. Serangan demi serangan silih berganti dari kedua tim. Hingga akhirnya pada menit ke 9, striker Media FC, Chandra berhasil merobek jala Beringin FC melalui satu serangan cepat dari sisi kanan pertahanan Beringin FC.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tertinggal 1-0, Beringin FC tidak tinggal diam. Intensitas serangan lebih ditingkatkan dari segala sisi pertahanan Media FC.

Diserang sedemikian rupa, tidak menggoyahkan pertahanan Media FC. Kokohnya pertahanan disertai penjaga gawang yang cemerlang akhirnya, hingga pertandingan usai, skor tetap 1-0 untuk kemenangan Media FC. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru