Wakil Bupati Bantaeng Melantik Pejabat Eselon II Dan III

- Redaksi

Jumat, 13 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Bantaeng melantik 3 pejabat Eselon II dan III

Wakil Bupati Bantaeng melantik 3 pejabat Eselon II dan III

Beritasulsel.com – Drs. H. Sahabuddin, (Wakil Bupati Bantaeng) melantik tiga (3) pejabat pimpinan tertinggi pratama (Eselon II dan III) di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Bantaeng.

Acara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan ini, dilaksanakan di ruang Wakil Bupati Bantaeng. Jum’at siang, (13/8/2021).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Drs. H. Sahabuddin dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat kepada para pejabat pimpinan tertinggi yang baru saja dilantik.
“Semoga dapat mengemban amanah dan kepercayaan dengan sebaik-baiknya,” ucapnya.

“Saya juga berharap antara satu sama yang lain, secara khusus dapat bekerja dengan mitra satu-kesatuan dalam membuat arahan strategis dibidang masing-masing,” ungkapnya.

“Disampaikan kepada para pejabat yang baru dilantik, agar kiranya bekerja dengan baik dan meneruskan kebijakan yang telah ditetapkan,” kata Wakil Bupati setelah acara pelantikan.

Berikut nama pejabat yang di lantik oleh Wakil Bupati Bantaeng:
1. Djufri Kau.
Sebelumnya sebagai Kepala Bagian Organisasi Setda Kabupaten Bantaeng dan mendapatkan jabatan baru sebagai Sekertaris DPRD Kabupaten Bantaeng.
2. Laode Abraham.
Sebelumnya sebagai Kepala Bidang Government Diskominfo Bantaeng dan jabatan baru sebagai Kepala Bagian Pemerintahan Setda Kabupaten Bantaeng.
3. Riswan.
Menempati jabatan baru sebagai Kepala Bagian Organisasi Setda Kabupaten Bantaeng.

Turut hadir pada acara pelantikan tersebut, diantaranya :
Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra, Hartawan Zainuddin.
Asisten II Bidang Ekonomi Pembangunan, Meyriani Madjid.
Asisten III Bidang Administrasi, Asruddin.
Kepala Dinas Pariwisata, Harmoni.
Wakil Ketua DPRD Bantaeng, H. Irianto.
*(Fdl-Btv).

Berita Terkait

Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI
Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice
Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU
Pesan Untuk Pemilih di Pilkada Bantaeng 2024
Antisipasi Informasi Hoaks di Ruang Digital Pada Pemilihan Serentak 2024, Bawaslu Bantaeng Gelar Pelatihan Patroli Siber
KPU Bantaeng Serukan Netralitas ASN di Pemilihan Serentak 2024, Awas! Ada Sanksi
Peringati HUT PGRI dan Hari Guru Nasional, Pj Bupati Bantaeng Bacakan Amanat Mendikdasmen

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 13:34

Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 November 2024 - 11:02

Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI

Selasa, 26 November 2024 - 10:53

Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice

Selasa, 26 November 2024 - 09:45

Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU

Selasa, 26 November 2024 - 07:26

Pesan Untuk Pemilih di Pilkada Bantaeng 2024

Berita Terbaru