Usai Berobat, Pekerja Tower di Barru Sudah Kembali Bekerja

- Redaksi

Kamis, 27 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Supriyadi ST selaku Kepala Rombongan Pekerja Tower Kantor Daerah Kabupaten Barru ditemui di lokasi pembangunan tower.

Supriyadi ST selaku Kepala Rombongan Pekerja Tower Kantor Daerah Kabupaten Barru ditemui di lokasi pembangunan tower.

Beritasulsel.com – Setelah sempat luka usai tertimpa skaffolding, kini kondisi Pekerja Tower sudah pulih.

‎Supriyadi ST, selaku Kepala Rombongan Pekerja Tower saat ditemui di kantor daerah Barru Kamis (27/12), membenarkan hal itu.

‎”4 orang sudah kembali bekerja,1 orang masih di istirahatkan, sebab masih proses penyembuhan,”terangnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Masih proses pengobatan, usai kejadian mas, ‎perkembangan lain baru-baru juga dari Polres Barru dipanggil terkait, kecelakaan tersebut,” kata Supriyadi.

“‎Sudah bekerja teman-teman kembali diantaranya Nova, Arifin, Anwar, Muhroni, sedangkan Nur Rohmat masih diistirahakan, mas,” ungkap Supriyadi yang akrab dipanggil mas Pri. (ril/bss)

Berita Terkait

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi
Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba
Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching
Kolaborasi, PKM ITEB Bina Adinata Wujudkan Digitalisasi Wisata Desa di Jeneponto
Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan
Pinus Sulsel Dorong Ekologi di Bulukumba, Peluang Desa Dapatkan Tambahan Anggaran
Pj Bupati Andi Abubakar Menghadiri Pengukuhan dan Pelantikan Dewan Pengurus KKMB Kabupaten Bantaeng
Pemkab Bantaeng Hadirkan Kepala ANRI, Pj Bupati Andi Abubakar: Mulai Daftarkan Arsip Sejarah dan Budaya di Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 22:36

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi

Sabtu, 9 November 2024 - 19:08

Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:35

Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:01

Kolaborasi, PKM ITEB Bina Adinata Wujudkan Digitalisasi Wisata Desa di Jeneponto

Minggu, 13 Oktober 2024 - 16:24

Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan

Berita Terbaru