Bupati Bantaeng Kenakan Komcad Tentara dan Ikuti Retreat Kepala Daerah, Uji Nurdin: ‘Bismillah’

- Redaksi

Sabtu, 22 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Magelang – Bupati Bantaeng, M. Fathul Fauzy Nurdin mengikuti kegiatan retreat kepala daerah yang digelar Kementerian Dalam Negeri di Akademi Militer Magelang. Jumat, 21-28 Februari 2025.

Tiba siang di Rindam IV Dipanegoro, kepala daerah yang akrab disapa Uji Nurdin ini telah siap dengan pakaian Komcad TNI atau pakaian dinas lapangan loreng.

Tidak hanya itu, Uji Nurdin juga lengkap mengenakan topi loreng.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bismillah, kita siap jalani Retreat dan berharap berjalan dengan baik dan lancar,” ucapnya.

Bupati Bantaeng 2025-2030, M. Fathul Fauzi Nurdin Karaeng Uji.

Menurut kepala daerah termuda se-Sulsel ini, retreat adalah kegiatan positif yang memiliki banyak manfaat.

Hal ini menjadi kesempatan penting dalam membangun kebersamaan program dan visi yang diusung masing-masing kepala daerah agar sejalan dengan program nasional.

“Selain sebagai menyatukan visi pemerintahan dibawah Presiden Prabowo, juga sebagai ajang silaturahmi dengan seluruh kepala daerah,” kata Uji Nurdin.

Retreat kepala daerah ini berlangsung selama tujuh hari. Mereka tidur di tenda bersama kepala daerah lainnya.

Retreat dibuka Menteri Dalam Negeri, Jenderal Polisi (Purn) Muhammad Tito Karnavian.

Materi yang diberikan Lemhannas disampaikan dalam dua hari pertama.

Sementara lima hari berikutnya diisi para menteri Kabinet Merah Putih yang membahas program prioritas pemerintah sebagaimana Asta Cita Presiden Prabowo Subianto.

Acara ini dijadwalkan akan ditutup oleh Presiden Prabowo Subianto pada 28 Februari 2025 di Akademi Militer, Magelang.
*(Humas Infokom Pemkab Bantaeng).

Berita Terkait

Bidang Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng Gelar Penyuluhan Hukum di Desa Bonto Lojong, Jaksa Akhmad Putra Dwi: ‘JaGa Desa’
2 Kali Ungkap Sabu Dalam Jumlah Besar, Kapolres Sidrap Diapresiasi Warga
Terbaik di Sulawesi Selatan, LBH Butta Toa Bantaeng Raih Akreditasi ‘A’ Dari Kemenkum RI
Bupati Bantaeng Bersama Kepala Daerah seSulsel Rapat Dengan Gubernur dan Bahas Optimalisasi Sistem Pengairan Pertanian
174 CJH Manasik Haji Pemkab Bantaeng 2025 Diberi Pembekalan Oleh Wakil Bupati
Jawaban Jokowi Soal Foto Ijazah Pakai Kacamata Padahal Penampilan Sehari-hari Tidak
Bupati Bantaeng Resmikan Unit Dialisis di RSUD Anwar Makkatutu, Uji Nurdin: Warga Tak Perlu ke Makassar Untuk Cuci Darah
Antisipasi Bencana Alam, Bupati dan Wabup bersama Unsur Forkopimda Bantaeng Gelar Rapat Mitigasi Bencana

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 21:40

Bidang Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng Gelar Penyuluhan Hukum di Desa Bonto Lojong, Jaksa Akhmad Putra Dwi: ‘JaGa Desa’

Jumat, 18 April 2025 - 14:25

2 Kali Ungkap Sabu Dalam Jumlah Besar, Kapolres Sidrap Diapresiasi Warga

Kamis, 17 April 2025 - 23:23

Terbaik di Sulawesi Selatan, LBH Butta Toa Bantaeng Raih Akreditasi ‘A’ Dari Kemenkum RI

Kamis, 17 April 2025 - 21:45

Bupati Bantaeng Bersama Kepala Daerah seSulsel Rapat Dengan Gubernur dan Bahas Optimalisasi Sistem Pengairan Pertanian

Kamis, 17 April 2025 - 15:20

174 CJH Manasik Haji Pemkab Bantaeng 2025 Diberi Pembekalan Oleh Wakil Bupati

Berita Terbaru