Tak Hanya Dilapangan Kapolsek Tellu Limpoe Sidrap Lakukan Pendisiplinan Protokol Kesehatan Kepada Jama’ah Masjid

- Redaksi

Sabtu, 19 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dalam rangka pencegahan penyebaran Covid-19 di Kecamatan Tellu Limpoe, Kapolsek Tellu Limpoe IPTU Zakariah, SH turun langsung untuk mengimbau dan mengsosialisasikan protokol kesehatan dalam adaptasi kebiasaan baru (AKB) kepada jama’ah masjid. Kegiatan dilaksanaan di Masjid Jami’ Al-Abrar, Desa Teppo, Jumat (18/9/2020).

Sosialiasi ini dilakukan sebelum masuk waktu sholat Jumat. Dalam kesempatan itu, Kapolsek melakukan edukasi dan pendisiplinan dengan mengecek penerapan protokol kesehatan dan mengajak jamaah masjid Al-Abrar untuk meningkatkan disiplin protokol kesehatan.

“Wabah Covid19 itu nyata adanya, untuk itu kita harus waspada dan selalu berhati-hati. Jangan panik, jika kita patuh dengan protokol kesehatan insya Allah virus ini dapat kita atasi,” ujar Iptu Zakaria

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan itu juga, pihaknya juga mengingatkan bahwa saat ini pemerintah sudah menerbitkan peraturan bupati perbup nomor 32 tahun 2020 terkait sanksi penindakan hukum bagi pelanggar aturan protokol kesehatan Covid-19

Ia juga mengingatkan bahwa saat ini tim yustisi yang terdiri dari TNI, Polri, Satpol PP dan Damkar tengah melaksanakan razia masker. “Untuk itu, kepada masyarakat agar tetap disiplin dengan protokol kesehatan, terutama masker,” ungkapnya. (*)

Berita Terkait

Ketua GMBI Beri Bantuan 5 Bocah yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam di Sidrap
Dear Presiden Prabowo, Bocah di Sidrap yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam Minta Disekolahkan Kembali
Miris, 5 Bocah di Sidrap Tinggal di Bekas Kandang Ayam Bersama Ibu dan Neneknya
Polsek Watang Pulu Polres Sidrap dalam Implementasi Asta Cita Presiden
Debat Kedua Calon Bupati Sidrap Digelar di Hotel Harper Makassar
Debat Paslon Kondusif, Rektor UNISAN Apresiasi Kapolres Sidrap
Debat Paslon Bupati Sidrap di Aula SKPD: Kandidat dan Tamu Kepanasan
Debat Perdana Calon Bupati Sidrap Sukses Digelar

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 23:00

Ketua GMBI Beri Bantuan 5 Bocah yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam di Sidrap

Minggu, 24 November 2024 - 22:06

Dear Presiden Prabowo, Bocah di Sidrap yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam Minta Disekolahkan Kembali

Sabtu, 23 November 2024 - 21:07

Miris, 5 Bocah di Sidrap Tinggal di Bekas Kandang Ayam Bersama Ibu dan Neneknya

Jumat, 15 November 2024 - 15:36

Polsek Watang Pulu Polres Sidrap dalam Implementasi Asta Cita Presiden

Sabtu, 9 November 2024 - 14:55

Debat Kedua Calon Bupati Sidrap Digelar di Hotel Harper Makassar

Berita Terbaru