Kapolda Sulsel Buka Taklimat Awal Wasrik Rutin Itwasda Tahun 2019

- Redaksi

Senin, 4 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs Hamidin membuka Taklimat Awal Wasrik Rutin Itwasda Polda Sulsel Tahap I Tahun 2019 Aspek Perencanaan dan Pengorganisasian Jajaran Polda Sulsel di Aula Paramartha SPN Batua, Senin pagi (04/02).

Kegiatan tersebut diikuti oleh Pejabat Utama Polda Sulsel, Kasubbag Renmin Satker Polda Sulsel, Kapolres/Tabes Jajaran Polda Sulsel beserta Kasiwas tingkat Satwil.

Dalam sambutannya, Irjen Hamidin berharap kepada Inspektorat pengawasan daerah agar berperan maksimal dalam mencegah terjadinya penyalahgunaan anggaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya berharap Inspektorat Pengawasan daerah dapat berperan maksimal dalam mencegah dan menghindari terjadinya penyalahgunaan anggaran dan bisa memperbaiki kelemahan yang ditemukan” tegasnya.

Berita Terkait

Gelar PHS Periode 1 Tahun 2024, BRI Cabang Parepare Siapkan Puluhan Hadiah Menarik bagi Nasabah
Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare
Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare
Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan
BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan
Tim ANDALAN SULSEL PEDULI Terus Support Warga Terdampak Bencana di NTT
Perwira AL Lantamal XII/PTK Raih Gelar Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial Unhas
Relawan AAS Community Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Maros, Barru, Pangkep, dan Makassar

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 19:40

Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:36

Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare

Jumat, 3 Januari 2025 - 14:16

Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan

Kamis, 2 Januari 2025 - 17:30

BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan

Rabu, 25 Desember 2024 - 18:02

Tim ANDALAN SULSEL PEDULI Terus Support Warga Terdampak Bencana di NTT

Berita Terbaru