Ini Pesan Bupati Barru Saat Melepas Kontingen Sepakbola LDN 2019

- Redaksi

Minggu, 18 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M. Si secara resmi melepas Kontingen Sepak bola Liga Desa Nusantara 2019 Kabupaten Barru yang akan bertanding mewakili Kabupaten Barru ditingkat Provinsi Sulawesi Selatan di Kabupaten Bulukumba yang berlangsung di Baruga Singkeru Ada’e, Ahad (18/08/19).

Pelepasan tersebut di hadiri oleh Kadis Pemuda dan olahraga dan Kadis PMD Kabupaten Barru.

Kontingen Liga Desa Nusantara 2019 Kabupaten Barru yang berangkat berjumlah 30 orang yang terdiri dari peserta, Official dan pendamping. Para peserta kontingen berasal dari gabungan beberapa desa se Kabupaten Barru khususnya Desa Pancana Kecamatan Tanete Rilau mewakili Kabupaten Barru untuk bertanding. Pertandingan akan berlangsung mulai tanggal 21 agustus 2019 hingga 24 agustus 2019 yang akan digelar di Desa Palambarae, Bicari Kabupaten Bulukumba.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Barru dalam sambutannya menyampaikan bahwa untuk seluruh stakeholder keolahragaan khususnya pemerintah yaitu dinas terkait dan sebagainya agar membuat perencanaan, pemetaan, masterplan persepakbolaan jika sepakbola Kabupaten Barru ingin maju sehingga kedepannya bisa menghasilkan bibit ramang-ramang baru.

Beliau juga menyampaikan ucapan selamat berjuang kepada para peserta kontingen.

“Jaga sportivitas, berikan yang terbaik dan semoga juara untuk Kabupaten Barru”, Pesan Bupati. (Rill/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru