Bupati Barru Hadiri Acara Silaturrahim dengan Kecamatan Mallusettasi

- Redaksi

Senin, 1 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Bupati Barru Ir. Hj. Suardi Saleh M.Si menghadiri silaturahim yang diadakan di Kantor Kecamatan Mallusetasi Palanro. Selasa (25/06/19).

Turut hadir dalam acara tersebut Camat Mallusetasi, Sekcam Mallusetasi, Para Lurah, Seklur, Kepala Desa, Sekdes Se-Mallusetasi dan Para Staf yang hadir lainnya.

Bupati Barru Ir. H. Suardi Saleh, M. Si dalam sambutannya menyampaikan bahwa tugas pemerintah adalah memberikan pelayanan kepada masyarakat yang membutuhkan, oleh sebab itu tingkatkan pelayanan kepada masyarakat mulai tingkat Desa, Kecamatan hingga keatas, berikan pelayanan yang maksimal dan yang terbaik. Beliau juga menyampaikan pesan kepada seluruh hadirin agar senantiasa sering mengingatkan warganya agar berhati-hati terhadap kebakaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sudah banyak yang menjadi korban kebakaran akhir-akhir ini diwilayah Barru, Perhatikan Listrik, alat rumah tangga yang dapat menimbulkan kebakaran, intinya hati-hati”, Harap Bupati.

Selanjutnya, Kegiatan Silaturahim tersebut dirangkaikan dengan sesi tanya jawab antara Bupati Barru dan Lurah/Kepala Desa mengenai apa yang menjadi persoalan atau masalah yang ada di wilayah Mallusetasi. (Rill/BSS)

Berita Terkait

AJPAR Tawarkan Peluang Bisnis Menjanjikan dengan Fitur Jual Beli dan EDC Link
Pagi Ulang Tahun Mentan Amran: Usia 57 yang Penuh Keajaiban
AJPAR Buka Peluang Bergabung, Pendapatan Bisa Capai Jutaan Rupiah
Atensi Khusus Andi Amar Ma’ruf Sulaiman atas Kasus Remaja di Perkosa Ayah dan Kakak Kandungnya
Andi Amar Ma’ruf Sulaiman Kecam Tindakan Ormas Bakar Mobil Polisi
Kepala BPOM RI Taruna Ikrar Pembicara Utama di World Health Summit di India, Paparkan Konsep ABG
Kunker Perdana, Kajati Sulsel Puji Kinerja Kejari Sinjai
Kunker ke Kejari Bantaeng, Kajati Sulsel Agus Salim Apresiasi Penanganan Perkara Korupsi

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 19:58

AJPAR Tawarkan Peluang Bisnis Menjanjikan dengan Fitur Jual Beli dan EDC Link

Minggu, 27 April 2025 - 17:46

AJPAR Buka Peluang Bergabung, Pendapatan Bisa Capai Jutaan Rupiah

Sabtu, 26 April 2025 - 20:40

Atensi Khusus Andi Amar Ma’ruf Sulaiman atas Kasus Remaja di Perkosa Ayah dan Kakak Kandungnya

Sabtu, 26 April 2025 - 20:06

Andi Amar Ma’ruf Sulaiman Kecam Tindakan Ormas Bakar Mobil Polisi

Sabtu, 26 April 2025 - 06:26

Kepala BPOM RI Taruna Ikrar Pembicara Utama di World Health Summit di India, Paparkan Konsep ABG

Berita Terbaru