Penandatanganan Pakta Integritas Anti Korupsi Internal Polres Wajo

- Redaksi

Senin, 15 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wajo, Sulsel- Fenomena korupsi masih saja mewarnai sendi kehidupan negara ini. Tak terkecuali di Kabupaten Wajo. Untuk itu dibawah komando AKBP Muhammad Islam Amrullah, S.IK, MM selaku Kapolres Wajo bersama dengan personil melakukan penandatanganan fakta integritas anti korupsi.

Deklarasi Internal Pencanangan Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Korupasi (WBK) Polres Wajo Tahun 2021 berlangsung Senin (15/3) di Lapangan Mapolres Wajo.

Deklarasi “lawan korupsi ini”, dirangkaikan dengan pembacaan naskah deklarasi  internal Pencanangan Pembangunan Zona WBK Tahun 2021 yang dipimpin oleh Kapolres Wajo diikuti seluruh peserta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian perwakilan yang ditunjuk mengambil tempat untuk melakukan penandatangan pakta integritas dalam rangka pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Korupasi (WBK) Polres Wajo Tahun 2021.

Kegiatan ini juga dihadiri Pejabat Utama Polres Wajo, Para Perwira, Bintara Dan ASN Polres Wajo.(PRD)

Berita Terkait

Telusur dan Penjejakan Sejarah Objek Diduga Cagar Budaya di Wajo
Maksimalkan Fungsi Bulog Melalui Gerakan Pangan Murah
Ikrar Netralitas ASN di Wajo Dibacakan Pada Peringatan HKN
Edi Prekendes Mengambil Langkah Hukum Terkait Dugaan Pengancaman dan Penghinaan
Satreskrim Polres Wajo Ungkap Curanmor BB Terbesar 24 Unit Motor, Pelaku Dihadiahi Timah Panas
Ir. H. Firmansyah Perkesi-Andi Merlyn Iswita Emban Tugas Pimpinan Sementara DPRD Wajo
Gerindra ‘Rebut’ Kursi Ketua DPRD Wajo, PAN dan PKB Kursi Wakil
Pinrang dan Wajo Wakili Zona III Lomba Pocil Tingkat Polda Sulsel

Berita Terkait

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:16

Telusur dan Penjejakan Sejarah Objek Diduga Cagar Budaya di Wajo

Selasa, 1 Oktober 2024 - 14:47

Maksimalkan Fungsi Bulog Melalui Gerakan Pangan Murah

Kamis, 19 September 2024 - 13:46

Ikrar Netralitas ASN di Wajo Dibacakan Pada Peringatan HKN

Kamis, 12 September 2024 - 18:57

Edi Prekendes Mengambil Langkah Hukum Terkait Dugaan Pengancaman dan Penghinaan

Rabu, 11 September 2024 - 18:25

Satreskrim Polres Wajo Ungkap Curanmor BB Terbesar 24 Unit Motor, Pelaku Dihadiahi Timah Panas

Berita Terbaru