Terbuka Untuk Semua Kader, Buruan Daftar Calon Ketua KMS UNM

- Redaksi

Rabu, 20 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KMS UNM Saat silaturahmi dengan Bupati Sinjai Andi Seto Gadhista Asapa

KMS UNM Saat silaturahmi dengan Bupati Sinjai Andi Seto Gadhista Asapa

Beritasulsel.com — Kesatuan Mahasiswa Sinjai Universitas Negeri Makassar (KMS UNM) telah membuka pendaftaran untuk calon ketua KMS UNM periode 2019-2020. Pendaftaran tersebut mulai dibuka sejak 18 hingga 21 Februari 2019.

Sekretaris Panitia , Elfira menjelaskan untuk pendaftaran kali ini, terbuka untuk semua kader KMS UNM, selain pendaftaran dan pengembalian formulir akan dilaksanakan juga screening serta debat nantinya untuk mengetahui sejauh mana keseriusan calon ketua umum KMS UNM untuk membawa organsiasi lebih maju kedepannya.

“Untuk menjadi calon ketua KMS UNM seseorang harus memenuhi syarat dan kriteria yang telah ditentukan dalam rapat. Pendaftaran kami buka kemarin.” terangnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kordinator Steering , Muhammad Taufik Hidayat mengungkapkan untuk mendaftar calon ketua KMS UNM, setiap kandidat harus minimal semester IV dibuktikan dengan KRS nya. Selain itu, ipk juga menjadi syarat bagi calon ketua.

“Calon kandidat minimal semester 4, dan pastinya memiliki standar Ipk” tambahnya.

Apalagi Salah satu kegiatan bakso yang masuk Program Stratiegis UNM di antaranya kampung Boja di desa puncak Kec.Sinjaj Selatan Kab.sinjai.sebelumnya kami Silaturahmi pak Bupati membahas Kampung Boja dan konsultasi beberapa program strategis KMS UNM.ungkap taufik. (Sambar/BSS)

Berita Terkait

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni
Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power
Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi
27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan
Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional
Jamu Gubernur, Wagub dan Seluruh Kepala Daerah Terpilih se-Sulsel, Mentan Ajak Kolaborasi Untuk Jadi Yang Terbaik
Menteri, Wamen dan Direktur BUMN Dijadwalkan Jadi Pembicara di Rembuk Himpuni
Tasming Hamid dan Hermanto Ikuti Gladi Kotor Jelang Pelantikan di Istana Negara

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:37

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:53

Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power

Jumat, 21 Februari 2025 - 07:33

Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi

Jumat, 21 Februari 2025 - 06:38

27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan

Kamis, 20 Februari 2025 - 04:54

Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Hermanto Hadiri Coffee Morning dan Olahraga bersama Forkopimda

Minggu, 23 Feb 2025 - 20:51

Pemkot Parepare

Hermanto Resmi Buka Musyawarah Cabang DPC II Hiswana Migas Parepare

Minggu, 23 Feb 2025 - 09:58