Warga Desa Siddo Terima BLT, Kades Wajibkan Prokes Covid-19

- Redaksi

Kamis, 28 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Barru, Sulsel – Desa Siddo, Kabupaten Barru melakukan pemberian Bantuan Langsung Tunai  (BLT) kepada warga Desa Siddo. Rabu, 27/1/2021.

Kepala Desa Siddo, Sa’ad Appas saat menyerahkan bantuan tersebut mengatakan pemberian bantuan langsung tunai berlangsung tertib, aman dan lancar.

“Penerimaan bantuan kali ini kita perketat. Bagi warga yang tidak menerapkan protokol kesehatan, tidak diladeni, sebab di pintu masuk sudah diperingatkan sebelumnya semua warga yang datang dan ingin masuk menerima bantuan harus pake masker dan cuci tangan sesuai Prokes covid,” jelas Sa’ad Appas ditemui (27/1) di kantornya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Adapun jumlah penerima kali ini tetap sesuai dengan tahun lalu sebanyak 191 orang dan semua tersalurkan sesuai nama-nama yang ada di daftar sebab telah lolos verifikasi,” kunci Sa’ad. (RIL)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Kamis, 28 November 2024 - 14:52

KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Berita Terbaru