Tahanan Polsek Soreang Parepare Kabur, Begini Kata Kapolres

- Redaksi

Selasa, 11 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Tahanan Polsek Soreang Polres Parepare, AC (35) kabur dari penjara pada tanggal 4 Januari 2022 lalu.

Kapolres Parepare, AKBP Welly Abdillah saat dikonfirmasi mengatakan bahwa pihaknya masih mencari tahanan yang kabur tersebut.

“Tahanan kabur masih dicari. Jadi tahanan tersebut melarikan diri, bukan dilarikan,” katanya Selasa (11/1/2022) siang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita persempit ruang geraknya dan mudah-mudahan bisa ditangkap kembali,” ungkapnya.

Ia menjelaskan bahwa pada saat tahanan tersebut kabur, jajarannya sedang melakukan penjagaan namun kata dia, kelalaian bisa saja terjadi.

“Mungkin ada kelalaian juga atau SOP yang tidak berjalan,” ujarnya.

“Kita telah menurunkan Propam Polres Parepare untuk menyelidiki kelalaian SOP dan saat ini kami juga sudah perintahkan kepada Kasatreskrim untuk menyebarkan foto tahanan tersebut,” paparnya.

Diketahui bahwa tahanan tersebut baru sepuluh hari menjalani masa tahanan atas kasus curanmor dan ia kabur dengan cara menjebol atap sel tahanan. (*)

Berita Terkait

Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”
Babak Baru Kasus Pembusuran di Letta dan di Malilingi Bantaeng, Salah Satu Korban Ternyata Pelaku
Kasus Pembusuran Terhadap Oknum Wartawan Media Online dan Wiraswasta di Bantaeng, Keluarga Korban: “Kami Sudah Laporkan ke Polisi”
Kedapatan Bawa Sabu 4 Gram dan Melawan Petugas, SY Diamankan Tim Sarkodes Sat Narkoba Polres Bantaeng
Wartawan dan Wiraswasta Kena Busur di Dua Tkp Berbeda, Warganet: “Bantaeng Tidak Aman”
Jaksa Pengacara Negara Kejaksaan Negeri Bantaeng Sukses Memediasi Perseteruan antara Eks Karyawan dengan PDAM Bantaeng
Kapolres Didampingi Kasat Reskrim Polres Bantaeng Mengungkap Motif Kasus Penikaman Terhadap Purnawirawan TNI di Beloparang
Kasat Reskrim Polres Bantaeng: “Kronologi Kejadian Warga Dilukai dan ASN Dikeroyok di Pantai Marina Berdasarkan Keterangan Beberapa Saksi di Tkp”

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 13:46

Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”

Rabu, 6 November 2024 - 17:00

Babak Baru Kasus Pembusuran di Letta dan di Malilingi Bantaeng, Salah Satu Korban Ternyata Pelaku

Jumat, 1 November 2024 - 21:11

Kasus Pembusuran Terhadap Oknum Wartawan Media Online dan Wiraswasta di Bantaeng, Keluarga Korban: “Kami Sudah Laporkan ke Polisi”

Jumat, 1 November 2024 - 17:35

Kedapatan Bawa Sabu 4 Gram dan Melawan Petugas, SY Diamankan Tim Sarkodes Sat Narkoba Polres Bantaeng

Jumat, 1 November 2024 - 08:47

Wartawan dan Wiraswasta Kena Busur di Dua Tkp Berbeda, Warganet: “Bantaeng Tidak Aman”

Berita Terbaru