Sambut Hari Anak Internasional, SMA Negeri 3 Parepare Gelar SRA

- Redaksi

Jumat, 25 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – SMA Negeri 3 Parepare menggelar kegiatan Sehari Belajar di Luar Kelas yang berlangsung di Halaman SMA Negeri 3 Parepare. Jumat, 25/10/2019.

Kepala Sekolah SMA Negeri 3 Parepare, Drs. Muhammad Anshar Rahim, M.Pd mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan awal dari pengembangan Sekolah Ramah Anak (SRA) sekaligus memperingati Hari Anak Internasional yang jatuh pada tanggal 20 November setiap tahunnya.

“Kita berharap bahwa pengembangan Sekolah Ramah Anak (SRA) di SMA Negeri 3 Parepare dapat meningkatkan kondisi sekolah yang aman, bersih dan sehat, peduli dan berbudaya lingkungan hidup, mampu menjamin, memenuhi, menghargai hak hak-anak dan melindungi anak dari kekerasan, diskriminasi serta perlakuan salah lainnya”, ungkap Anshar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita harus punya kantin yang sehat. Jajanan di sekolah baiknya didominasi karbohidrat, makanan yang tidak mengandung pemanis, penyedap, dan pengawet dan kantin sekolah perlu juga menyiapkan buah dan sayur”, jelasnya.

Serangkaian kegiatan yang dilakukan pada kegiatan tersebut diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya diikuti dengan kegiatan literasi, deklarasi Sekolah Ramah Anak, launching web sekolah, makan bersama, kegiatan penumbuhan kepedulian terhadap lingkungan, bermain bersama, senam Germas dan diakhiri dengan menyanyikan lagu Maju Tak Gentar. (RIS/BSS)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru