Rp18,2 Miliar untuk Pengerjaan Ruas Paleteang – Malaga – Kabere, Gubernur: Tanjakan Terjal dan Sering Kecelakaan

- Redaksi

Jumat, 30 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Enrekang, Sulsel — Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melalui Dinas PUTR sedang mengerjakan penanganan jalan yang rusak berat di ruas Paleteang – Malaga – Kabere dengan Pagu anggaran Rp 18,2 miliar.

“Alhamdulillah, ini untuk penangananan jalan yang rusak berat di ruas Paleteang – Malaga – Kabere sedang on progres,” kata Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, 30 September 2022.

Pengerjaan ini ada pada tahap pengerjaan drainase dan pemasangan batu mortar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Juga dilakukan perbaikan trase jalan dengan proses cutting pada beberapa segmen terdapat jalan eksisting yang sempit dengan kendalian yang tidak sesuai standar.

“Pengerjaan ini penting, mengingat ruas ini tanjakan yang terjal sehingga kerap terjadi kecelakaan,” sebut Gubernur.

Gubernur mengharapkan dengan rencana penanganan ini, diharapkan agar pengguna jalan dapat menggunakan jalan dengan lebih nyaman.

Untuk itu dalam proses pengerjaan, kemungkinan akan menganggu aktivitas masyarakat.

“Serta mohon dukungannya sehingga dapat dikerjakan sesuai rencana,” pungkasnya. (*)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Kamis, 28 November 2024 - 14:52

KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Berita Terbaru