Polres Sinjai Tetap Lakukan Siaga Mako di Hari Sabtu

- Redaksi

Minggu, 8 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Personil Polres Sinjai melaksanakan apel siaga bertempat di Lapangan Apel Polres Sinjai, Sabtu (07/03/2020).

Kegiatan Apel siaga dipimpin langsung oleh Wakapolres Sinjai, Kompol Sarifuddin, S.Sos yang didampingi oleh Kabag Ren Kompol Syahring, Kasat Lantas Akp Yus Ade.E, SIK, Ph.Kasubbag Humas AKP Fatahuddin dan KBO Sabhara Polres Sinjai Ipda Tenri Gangka.

Apel siaga dilaksanakan oleh personil Polres Sinjai pada hari sabtu dalam rangka mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polres Sinjai diluar jam kantor.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pelaksanaannya, kekuatan personil Polres Sinjai dibagi menjadi tiga regu dan pelaksanaan tugas secara bergantian setiap minggu berjalan.

Wakapolres Sinjai Kompol Sarifuddin, S.Sos dalam arahannya menyampaikan bahwa personil tetap on call dan sewaktu-waktu dihubungi untuk berkumpul bila terjadi kejadian menonjol yang menjadi gangguan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polres Sinjai. (Sambar)

Berita Terkait

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up
Kasat Lantas Bulukumba Turun Langsung Atasi Kemacetan di Debat Terakhir Pilkada Bulukumba

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Kamis, 21 November 2024 - 19:02

Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK

Berita Terbaru

Bantaeng

Pesan Untuk Pemilih di Pilkada Bantaeng 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 07:26