Polisi di Makassar Jadi Korban Penganiayaan OTK

- Redaksi

Senin, 13 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Ilustrasi penganiayaan, foto: ist)

(Ilustrasi penganiayaan, foto: ist)

 

Beritasulsel.com – Seorang personel kepolisian di Kota Makassar jadi korban pengeroyokan orang tak di kenal (OTK) Minggu malam (12/05/2019).

Peristiwa itu terjadi di perempatan lampu merah Jalan Veteran Selatan, Kota Makassar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat itu, korban hendak menstandar motornya tiba-tiba datang OTK dan langsung mengeroyok korban lalu para pelaku melarikan diri.

Kapolsek Makassar, Kompol Kodrat Muhammad Hartanto, membenarkan kejadian itu. “Iya korban anggota (polisi)” singkatnya.

Terkait pelaku, Kodrat mengatakan sedang dalam pencarian “ini masih dalam pencarian” ujarnya. (HS)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru