Pesan Sekda Parepare Iwan Asaad di Momentum Hari Raya Idul Adha 1443 H

- Redaksi

Senin, 11 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Sekretaris Daerah Kota Parepare, H Iwan Asaad AP MSi bersama istri Hj Erni Erawati Kadir Iwan ST, yang merupakan Ketua Dharma Wanita Persatuan Kota Parepare, mengucapkan selamat Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriyah, Minggu, 10 Juli 2022.

Tidak sekadar mengucapkan, tapi Ketua Ikatan Keluarga Alumni Pendidikan Tinggi Kepamongprajaan (IKAPTK) Kota Parepare menyiratkan pesan-pesan menyentuh sarat makna.

Di antaranya tentang memaknai kisah Nabi Ibrahim AS dan putranya Nabi Ismail AS.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikut kutipan pesan menyentuh Iwan Asaad memaknai momentum Hari Raya Idul Adha 1443 Hijriyah.

“Setiap kita adalah Ibrahim. Ibrahim punya “Ismail”. Ismailmu mungkin hartamu. Ismailmu mungkin jabatanmu. Ismailmu mungkin gelarmu. Ismailmu mungkin egomu. Ismailmu adalah sesuatu yang engkau sayangi dan kau pertahankan di dunia ini. Ibrahim tidak diperintah Allah untuk membunuh Ismail. Ibrahim diminta Allah untuk membunuh rasa “kepemilikan” terhadap Ismail karena hakikatnya semua adalah milik Allah. Idul Adha adalah tentang percaya dan ikhlas. Dua hal yang sungguh berat di tengah-tengah pandemi ini. Banyak hal-hal yang dulu biasa sekarang terasa “mewah”. Banyak yang kita rasa sudah jadi bagian hidup kita namun ternyata harus kita lepas”. (iwan asaad)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Kamis, 28 November 2024 - 14:52

KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Berita Terbaru