Penutupan Festival Buah Sinjai, Asisten II Ucapkan Selamat Kepada Pemenang Lomba

- Redaksi

Senin, 25 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com — Setelah sukses digelar selama beberapa hari, Festival Buah Sinjai (FBS) 2019 yang digelar di Lapangan Bikeru I Kecamatan Sinjai Selatan resmi ditutup oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setdakab, Sinjai, Hj. Nikmat B. Situru, Minggu (24/03).

Dalam sambutannya, Ketua Panitia FBS 2019, Yuhadi Samad mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh panitia karena telah berpartisipasi sehingga festival ini berjalan lancar utamanya kepada masyarakat Kecamatan Sinjai Selatan yang telah menjadi tuan rumah

“Dan kepada aparat pengamanan baik dari anggota TNI, anggota Polri dan Satpol PP telah menjaga keamanan dilokasi festival buah Sinjai,” ucap Yuhadi Samad.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Asisten II, Hj. Nikmat B.Situru, dalam sambutannya mengapresiasi pelaksanaan FBS yang lancar dan meriah. Ia berharap bahwa kegiatan-kegiatan lomba yang telah dilaksanakan selama festival buah ini bisa membawa inspirasi yang baik untuk masyarakat Sinjai.

Ia juga mengucapkan selamat kepada peserta yang telah mengikuti dan memenangkan lomba.

Penutupan FBS dihadiri oleh Asisten II,Para Kepala OPD, Para Kabag, Para Camat, serta tokoh masyarakat Sinjai Selatan.

Berita Terkait

Gelar PHS Periode 1 Tahun 2024, BRI Cabang Parepare Siapkan Puluhan Hadiah Menarik bagi Nasabah
Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare
Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare
Kebakaran Pondok Pesantren Mambaul Ulum Addariah DDI Patobong Pinrang, Satu Santri Tewas
Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan
BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan
Pria Diduga Alami Gangguan Mental, Nyaris Diamuk Massa di Pinrang
Tim ANDALAN SULSEL PEDULI Terus Support Warga Terdampak Bencana di NTT

Berita Terkait

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:43

Gelar PHS Periode 1 Tahun 2024, BRI Cabang Parepare Siapkan Puluhan Hadiah Menarik bagi Nasabah

Jumat, 17 Januari 2025 - 19:40

Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:36

Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare

Rabu, 8 Januari 2025 - 17:34

Kebakaran Pondok Pesantren Mambaul Ulum Addariah DDI Patobong Pinrang, Satu Santri Tewas

Jumat, 3 Januari 2025 - 14:16

Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan

Berita Terbaru