Kolonel Ade Heri Ajak FORMAL Untuk Memaknai Hari Lahir Pancasila Dengan

- Redaksi

Minggu, 2 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Staf Ahli Pangdam bidang Ideologi Kolonel Czi Ade Heri mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin, sebagai salah satu narasumber pada acara dialog kebangsaan dalam rangka memperingati hari lahir Pancasila, di Hotel Tree jalan Pandan Raya Makassar, Sabtu (1/06).

Acara yang diselenggarakan oleh Forum Mahasiswa Alternatif Sulsel (FORMAL), dimulai pukul 16.00 hingga 19.30 Wita dengan mengambil tema “Pancasila, kita dan Indonesia masa depan”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain Kolonel Czi Ade Heri menjadi narasumber pada acara itu, juga hadir mantan Ketua HMI Sulsel Bpk Jamaluddin Syamsir, Dekan Universitas Veteran Bpk Yusri dan Wakapolres Makassar Kompol Fajrie.

Dalam kesempatan itu, Staf Ahli Pangdam mengajak seluruh mahasiswa, untuk memaknai hari lahir Pancasila dengan meneguhkan komitmen agar lebih mendalami, menghayati dan mengamalkan nilai-nilai luhur Pancasila sebagai dasar bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

”Kita harus terus menerus bersatu memperkokoh semangat Bhineka Tunggal Ika, kita harus bersatu dalam upaya untuk menjadi bangsa yang kuat, bangsa yang besar dan anak bangsa yang selalu menjaga persatuan dan kesatuan,” ucapnya. (Sambar)

Berita Terkait

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni
Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power
Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi
27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan
Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional
Jamu Gubernur, Wagub dan Seluruh Kepala Daerah Terpilih se-Sulsel, Mentan Ajak Kolaborasi Untuk Jadi Yang Terbaik
Menteri, Wamen dan Direktur BUMN Dijadwalkan Jadi Pembicara di Rembuk Himpuni
Tasming Hamid dan Hermanto Ikuti Gladi Kotor Jelang Pelantikan di Istana Negara

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:37

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:53

Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power

Jumat, 21 Februari 2025 - 07:33

Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi

Jumat, 21 Februari 2025 - 06:38

27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan

Kamis, 20 Februari 2025 - 04:54

Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Hermanto Resmi Buka Musyawarah Cabang DPC II Hiswana Migas Parepare

Minggu, 23 Feb 2025 - 09:58