Evaluasi Kinerja Jajarannya, Inspektorat Bantaeng Gelar Rapat Kerja.

- Redaksi

Rabu, 31 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Bantaeng.

Inspektorat Daerah Kabupaten Bantaeng mengadakan rapat kerja sebagai bentuk konsolidasi dan evaluasi kinerja internal. Hal ini merupakan salah satu upaya meningkatkan kemampuan sumber daya manusia (SDM) untuk lebih teliti, guna mengetahui progress pelaksanaan tugas dan fungsi masing-masing ASN dan Non ASN lingkup Internal Inspektorat Kabupaten Bantaeng.

Rapat kerja internal yang dilaksanakan di aula Inspektorat Daerah Bantaeng tersebut, di ikuti oleh seluruh jajaran Inspektorat Daerah Kabupaten Bantaeng. Rabu, 31-Maret-2021.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu Inspektur Daerah Kabupaten Bantaeng, Muh. Rivai Nur, SH. M.Si, mengatakan dalam sambutannya bahwa rapat kerja internal ini penting untuk menjaga kesolidan dan kinerja, sehingga tugas dan fungsi dapat berjalan dengan baik.

“Rapat ini menjadi media kita untuk memantau dan mengevaluasi serta mendapatkan laporan progres kinerja masing-masing bidang, sehingga dapat dilakukan tindak lanjut untuk percepatan pencapaian indikator kinerja”, ujarnya di hadapan peserta rapat kerja.

Kepala Inspektorat Kabupaten Bantaeng ini berharap agar rapat ini dapat menghasilkan peningkatan kemampuan, perbaikan dan pembenahan internal.

Berita Terkait

Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI
Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice
Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU
Pesan Untuk Pemilih di Pilkada Bantaeng 2024
Antisipasi Informasi Hoaks di Ruang Digital Pada Pemilihan Serentak 2024, Bawaslu Bantaeng Gelar Pelatihan Patroli Siber
KPU Bantaeng Serukan Netralitas ASN di Pemilihan Serentak 2024, Awas! Ada Sanksi
Peringati HUT PGRI dan Hari Guru Nasional, Pj Bupati Bantaeng Bacakan Amanat Mendikdasmen
Pj Bupati Bantaeng Berpesan di Apel Siaga dan Pengukuhan Satgas Linmas

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 11:02

Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI

Selasa, 26 November 2024 - 10:53

Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice

Selasa, 26 November 2024 - 09:45

Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU

Selasa, 26 November 2024 - 07:26

Pesan Untuk Pemilih di Pilkada Bantaeng 2024

Senin, 25 November 2024 - 20:14

Antisipasi Informasi Hoaks di Ruang Digital Pada Pemilihan Serentak 2024, Bawaslu Bantaeng Gelar Pelatihan Patroli Siber

Berita Terbaru

Bantaeng

Pesan Untuk Pemilih di Pilkada Bantaeng 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 07:26