Dua Kubu Remaja di Tana Toraja dan Enrekang Akhirnya Damai

- Redaksi

Rabu, 25 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Curio Damaikan Dua Kubu Remaja yang Bentrok

Polsek Curio Damaikan Dua Kubu Remaja yang Bentrok

Beritasulsel.com – Perkelahian dua kelompok remaja antara remaja Salubarani Kabupaten Tana Toraja dengan remaja desa Buntu Barana Kabupaten Enrekang beberapa hari yang lalu akhirnya selesai dan berdamai di Polsek Mengkendek. Rabu, 25/12/2019.

Kejadian tersebut bermula pada hari Ahad pukul 18.30 wita di jembatan perbatasan antara Lembang Buntu Limbong, Kabupaten Tana Toraja dengan Buntu Barana, Kabupaten Enrekang. Alhasil berkat sinergitas dan komunikasi yang baik antara Polsek Mengkendek dan Polsek Curio, semua remaja yang terlibat dalam perkelahian tersebut dapat hadir dan dimediasi agar kejadian tersebut tidak terulang kembali.

Kapolsek Curio, Iptu Hasruddin di dampingi oleh Bhabinkamtibmas Desa Buntu Barana, Brigpol Hafid Abdullah beserta Kepala Desa Buntu Barana, H.Takdir Arifin berharap agar kejadian tersebut tidak terulang lagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Keduanya kelompok remaja ini pun sepakat dan berjanji untuk tidak mengulangi perbuatannya tersebut bahkan tidak ada yang dendam atas kejadian tersebut.

“Kedua pihak pun menandatangani surat pernyataan damai dan apabila dikemudian hari keduanya melanggar isi dari surat pernyataan yang telah dibuat maka akan diproses sesuai dengan hukum yang berlaku”, ucap Hasruddin. (RIS/BSS)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru