Diduga Gelar Pesta Sabu, 5 Pria di Ablam Makassar Dibekuk Petugas

- Redaksi

Rabu, 15 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Lima lagi terduga pelaku penyalahgunaan narkoba di Kota Makassar, diringkus, Selasa (14/05/2019)

Kelima pelaku masing masing bernama Takwin (31), Basriandi (27), Muh Abdal Wiradika (19), Susanto (36) dan Nurul Farhan (22).

Menurut polisi, kelima pelaku diringkus di salah satu rumah kos di Jalan Abu Bakar Lambogo, Kota Makassar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meski tidak ditemukan barang bukti sabu pada penangkapan itu, tapi alat hisap sabu sisa pakai ditemukan bersama para pelaku. Diduga pesta sabu telah usai.

“Lima orang ini kita tangkap di salah satu kamar rumah kos. Mereka diduga kerap melakukan pesta sabu. Saat kita geledah kita hanya temukan barang bukti alat isap sisa pakai,” kata Kasat Narkoba Polrestabes Makassar Kompol Diari Astetika.

Penangkapan itu berkat informasi warga yang menyebutkan bahwa di lokasi itu kerap dijadikan tempat berpesta sabu.

Saat ini para terduga pelaku telah diamankan di Mapolrestabes Makassar guna proses pemeriksaan lebih lanjut. (HS/BSS)

Berita Terkait

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni
Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power
Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi
27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan
Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional
Jamu Gubernur, Wagub dan Seluruh Kepala Daerah Terpilih se-Sulsel, Mentan Ajak Kolaborasi Untuk Jadi Yang Terbaik
Menteri, Wamen dan Direktur BUMN Dijadwalkan Jadi Pembicara di Rembuk Himpuni
Tasming Hamid dan Hermanto Ikuti Gladi Kotor Jelang Pelantikan di Istana Negara

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:37

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:53

Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power

Jumat, 21 Februari 2025 - 07:33

Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi

Jumat, 21 Februari 2025 - 06:38

27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan

Kamis, 20 Februari 2025 - 04:54

Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Hermanto Resmi Buka Musyawarah Cabang DPC II Hiswana Migas Parepare

Minggu, 23 Feb 2025 - 09:58