Diduga Gelar Pesta Sabu, 5 Pria di Ablam Makassar Dibekuk Petugas

- Redaksi

Rabu, 15 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Lima lagi terduga pelaku penyalahgunaan narkoba di Kota Makassar, diringkus, Selasa (14/05/2019)

Kelima pelaku masing masing bernama Takwin (31), Basriandi (27), Muh Abdal Wiradika (19), Susanto (36) dan Nurul Farhan (22).

Menurut polisi, kelima pelaku diringkus di salah satu rumah kos di Jalan Abu Bakar Lambogo, Kota Makassar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meski tidak ditemukan barang bukti sabu pada penangkapan itu, tapi alat hisap sabu sisa pakai ditemukan bersama para pelaku. Diduga pesta sabu telah usai.

“Lima orang ini kita tangkap di salah satu kamar rumah kos. Mereka diduga kerap melakukan pesta sabu. Saat kita geledah kita hanya temukan barang bukti alat isap sisa pakai,” kata Kasat Narkoba Polrestabes Makassar Kompol Diari Astetika.

Penangkapan itu berkat informasi warga yang menyebutkan bahwa di lokasi itu kerap dijadikan tempat berpesta sabu.

Saat ini para terduga pelaku telah diamankan di Mapolrestabes Makassar guna proses pemeriksaan lebih lanjut. (HS/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru