Coffee Morning di Rujab Bupati, ini Kata Kapolres Enrekang

- Redaksi

Jumat, 20 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Coffee Morning Kapolres Enrekang di Rujab Enrekang

Coffee Morning Kapolres Enrekang di Rujab Enrekang

Beritasulsel.com – Kapolres Enrekang, AKBP Endon Nurcahyo, S.Ik menghadiri Coffee Morning yang berlangsung di Rujab Bupati Enrekang. Jumat (20/12/19).

Coffee Morning tersebut dihadiri oleh Bupati Enrekang Drs. H. Muslimin Bando, M. Pd, Dandim 1419 Enrekang Letkol Inf Utyu Samsul Komar, Kapolres Enrekang AKBP Endon Nurcahyo, S.Ik, Ketua Pengadilan Kabupaten Enrekang Karsena,SH, Kajari Enrekang Imanuel Ahmad, SH, Waka Polres Enrekang, Kabag Ops Polres Enrekang dan Kepala BRI Enrekang.

Kapolres Enrekang AKBP Endon Nurcahyo, S.Ik mengatakan bahwa kegiatan tersebut sangat bermanfaat untuk silaturahmi sembari saling tukar pikiran antara instansi terkait dalam menjaga keamanan dan ketertiban. Hal tersebut tentunya untuk menggalang persatuan, kesatuan serta kedamaian di Kabupaten Enrekang,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dalam Coffee Morning tersebut, kita membahas tentang situasi Kamtibmas serta menyatukan persepsi tentang pelaksanaan perayaan Natal dan Tahun Baru 2020 guna tercipta situasi yang aman dan kondusif di wilayah Kabupaten Enrekang”, ucap Endon Nurcahyo. (RIS/BSS)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru