Bupati Barru, Kehutanan Provinsi Sulsel dan UPT KPH Ajatappareng Godok Program Tora

- Redaksi

Jumat, 31 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Bupati Barru Suardi Saleh menerima lansung Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Sulsel Ir. H. Andi Parenrengi., MP yang didampingi oleh Kepala Balai Pemantapan Kawasan Hutan Wilayah VII Makassar, Kepala BPN Kabupaten Barru dan Kepala UPT KPH Ajatappareng (28/7) di ruang kerja Bupati Barru.

Audiensi ini bertujuan untuk melaporkan tentang prestasi Kabupaten Barru sebagai kabupaten pertama di Provinsi Sulawesi Selatan yang telah rampung penetapan batas Tanah Obyek Reforman Agraria (TORA, red).

Hal ini diakui Sukri, SP.,M.Si selaku Kepala UPT KPH Ajatappareng, baru-baru ini di ruang kerjanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sukri menjelaskan bahwa TORA merupakan program Pemerintah dimana obyek tanah yang dikuasai oleh masyarakat yang berada dalam kawasan hutan dilepaskan statusnya menjadi APL.

“Rencananya SK penetapan batas TORA akan diserahkan oleh Presiden kepada Bupati Barru dan Masyarakat secara virtual,” ungkapnya.

Di Kabupaten Barru obyek tanah yang memenuhi syarat dalam TORA dan sudah ada penetapan batasnya kurang lebih dari 2.000 Ha yang terbagi diperkirakan sebanyak 3.000 persil bidang tanah,” kunci Sukri. (Ril)

Berita Terkait

Gelar PHS Periode 1 Tahun 2024, BRI Cabang Parepare Siapkan Puluhan Hadiah Menarik bagi Nasabah
Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare
Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare
Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan
BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan
Tim ANDALAN SULSEL PEDULI Terus Support Warga Terdampak Bencana di NTT
Perwira AL Lantamal XII/PTK Raih Gelar Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial Unhas
Relawan AAS Community Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Maros, Barru, Pangkep, dan Makassar

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 19:40

Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:36

Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare

Jumat, 3 Januari 2025 - 14:16

Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan

Kamis, 2 Januari 2025 - 17:30

BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan

Rabu, 25 Desember 2024 - 18:02

Tim ANDALAN SULSEL PEDULI Terus Support Warga Terdampak Bencana di NTT

Berita Terbaru