Angin Puting Beliung Porak Porandakan Desa Cilellang Barru

- Redaksi

Rabu, 13 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Angin puting beliung melanda Kecamatan Mallusettasi, Kabupaten Barru, Selasa 12 Maret 2019 sekitar pukul 08.00 wita. Angin yang disertai hujan tersebut memporak porandakan beberapa rumah di 2 Desa dan 1 Kelurahan di Kecamatan Mallusettasi Barru. 13/03/2019.

Dari pengamatan beritasulsel.com disalah satu Desa tepatnya di Desa Cilellang, Dusun Cilellang Selatan, Kabupaten Barru, terdapat sedikitnya ada sekitar 19 rumah yang terkena dampak angin puting beliung tersebut.

Kepala Desa Cilellang H. Rudi Hartono membenarkan hal tersebut bahwa data dilapangan terdapat 19 rumah dibeberapa lokasi berbeda yang terkena dampaknya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hasil data lapangan terdapat 19 rumah dilokasi berbeda yang rusak akibat angin kencang. Rumah Hj. Ratna yang terkena dampak paling parah”, ungkap Rudi Hartono.

“Kami belum dapat menaksir berapa kerugian korban akibat angin kencang ini. Ibu Hj. Ratna juga belum bisa diambil keterangannya”, pungkasnya. (IQ/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru