Pemkot Parepare Permantap SPIP Terintegrasi

- Redaksi

Kamis, 12 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Pemerintah Kota Parepare mempermantap Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Terintegrasi.

Itu setelah dilakukan rapat pertemuan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Terintegrasi terkait Pengisian Template Kertas Kerja Penilaian Komponen 2, Struktur dan Proses. Pertemuan ini sebagai tindak lanjut Bimtek SPIP akhir April 2022.

Pertemuan yang berlangsung di ruang rapat Bappeda Parepare, Rabu, 11 Mei 2022 itu, dihadiri Sekretaris Bappeda Parepare Zulkarnaen Nasrun, Sekretaris Inspektorat Parepare Ahmad Masdar, Tim Penjamin Kualitas, Asesor Bappeda, Asesor Satker Inspektorat, Asesor Disdukcapil, Asesor BKPSDMD, Asesor DPMPTSP, dan Asesor RSUD Andi Makkasau.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekretaris Inspektorat Parepare, Ahmad Masdar mengatakan, SPIP adalah Sistem Pengendalian Intern yang diselenggarakan secara menyeluruh di lingkungan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah.

“SPIP bertujuan untuk memberikan keyakinan yang memadai bagi tercapainya efektivitas dan efisiensi pencapaian tujuan penyelenggaraan pemerintahan negara, keandalan pelaporan keuangan, pengamanan aset negara, dan ketaatan terhadap peraturan perundang-undangan,” kata Ahmad Masdar. (*)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru