SMK Negeri 2 Barru Gelar Pesantren Ramadhan, Cerdas Beribadah dan Santun Dalam Perilaku

- Redaksi

Senin, 11 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Barru, Sulsel — SMK Negeri 2 Barru menggelar Pesantren Ramadhan dengan tema “Cerdas Beribadah, Santun dalam perilaku”.

Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 11-14 April 2022 yang diikuti oleh anak didik di kelas X. “Kegiatan ini menargetkan mampu memberi pemahaman dasar tentang islam”, Ungkap Fadly Zarny, S.Pd, Senin (11/4).

Siswa Kelas X di wajibkan hadir dalam Pesantren yang digelar setahun sekali ini. “Selain mengenalkan pemahaman dasar tentang islam, Siswa juga ditekankan tentang pemahaman Al-Quran”, sambungnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pemahaman Al-Quran ini salah satu poin yang ingin dicapai adalah membiasakan siswa untuk membaca Al-Quran,” tegasnya.

Diketahui bersama, kepemimpinan Gubernur Andi Sudirman Sulaiman, pendekatan agama sangat di kedepankan dalam proses belajar mengajar.

Hal itu Andi Sudirman Sulaiman lakukan dengan harapan dapat menyelamatkan moralitas generasi muda dan juga bagian dari tanggung jawab Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan. (*)

Berita Terkait

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni
Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power
Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi
27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan
Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional
Jamu Gubernur, Wagub dan Seluruh Kepala Daerah Terpilih se-Sulsel, Mentan Ajak Kolaborasi Untuk Jadi Yang Terbaik
Menteri, Wamen dan Direktur BUMN Dijadwalkan Jadi Pembicara di Rembuk Himpuni
Tasming Hamid dan Hermanto Ikuti Gladi Kotor Jelang Pelantikan di Istana Negara

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:37

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:53

Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power

Jumat, 21 Februari 2025 - 07:33

Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi

Jumat, 21 Februari 2025 - 06:38

27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan

Kamis, 20 Februari 2025 - 04:54

Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional

Berita Terbaru