KNPI Parepare Gelar Donor Darah, Wakil Walikota Pangerang Rahim Apresiasi

- Redaksi

Jumat, 15 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Dalam rangka memeriahkan hari Sumpah Pemuda ke-93, KNPI Parepare menggelar donor darah. Jumat, 15/10/2021.

Wakil Wali Kota Parepare, H. Pangerang Rahim mengapresiasi kegiatan donor darah itu. Menurutnya, kegiatan yang dilakukan oleh KNPI Parepare itu merupakan

wujud kepedulian dan kerja-kerja kemanusian oleh generasi muda Parepare. Karena, kata dia, setetes darah sangat berarti bagi kelangsungan hidup manusia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami apresiasi dan terus mendorong kegiatan-kegiatan seperti. Tentunya, sangat bermanfaat bagi masyarakat secara umum,” katanya.

Pangerang juga terus mengimbau agar tetap menerapkan protokol kesehatan secara ketat, apabila melaksanakan kegiatan yang melibatkan massa dalam jumlah yang banyak.

Terpisah, Ketua DPD KNPI Parepare, Muhammad Ramdhan mengungkapkan, dalam donor darah tersebut pihaknya berhasil mengumpulkan 15 kantong darah, dan telah diserahkan kepada PMI Parepare.

“Kami juga berkomitmen untuk senantiasa menerapka protokol kesehatan dalam setiap kegiatan kami,” tandasnya.(*)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Kamis, 28 November 2024 - 14:52

KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Berita Terbaru