Wali Kota Parepare Teken MoU dengan Dirjen Perbendaharaan Sulawesi Selatan

- Redaksi

Jumat, 9 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Sebagai wujud komitmen dalam meningkatkan kualitas pengelolaan keuangan daerah, Pemerintah Kota Parepare bersama Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) menjalin kerja sama dengan melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU).

Penandatanganan MoU itu dilakukan oleh Wali Kota Parepare bersama Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) DJPb Provinsi Sulsel di Ruang VIP Gedung Keuangan Negara II Makassar Jalan Urip Sumoharjo.

Wali Kota Parepare, Taufan Pawe mengatakan, penandatanganan ini dilakukan dengan menggandeng DJPb Sulsel untuk memberikan edukasi dan bimbingan dalam hal peningkatan kualitas pengelolaan keuangan daerah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami melihat bahwa perbendaharaan Sulsel telah memperlihatkan sebuah langkah yang menjadi political will dan politikal action. Agar supaya daerah-daerah ini segera mengubah pola dan strategi,” ujar Taufan. (9/7/2021).

Lanjut kata Taufan, team work yang mengelola keuangan di daerah-daerah harus mempersiapkan strategi-strategi pengelolaan daerah.

“Pikiran saya sekarang mungkin kami akan mencoba melangkah ke daerah-daerah tetangga mengajak untuk terlibat dalam perencanaan itu,” tandas Ketua DPD I Partai Golkar Sulsel itu .(*)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Kamis, 28 November 2024 - 14:52

KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Berita Terbaru