HUT Sidrap ke-676, Disperindag Gelar Pasar Murah

- Redaksi

Kamis, 13 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sidrap melalui Dinas Perdagangan (Disperindag) akan menggelar pasar murah pada hari Jumat (14/02/2020).

Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Disperindag Sidrap, Ahmad Dollah saat dihubungi, Kamis (13/02/2020).

“Insya Allah, besok kita laksanakan pasar murah dirangkaikan gerak jalan santai,” kata Ahmad.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan sehari dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-676 Sidrap itu dipusatkan di Pelataran Monumen Ganggawa, Pangkajene, Kecamatan Maritengngae, Sidrap.

Pasar murah itu dilaksanakan atas kerjasama PT Phokphand, Bulog, Alfamart, dan Indomart. Disini, akan disediakan kebutuhan sembako masyarakat dengan harga terjangkau.

Ahmad Dollah mengatakan, tujuannya dilaksanakan pasar murah ini untuk membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga yang murah.

“Kami bersama mitra kerja akan berikan harga murah, namun tetap memperhatikan kualitas produk yang dijual,” ujar Ahmad.

Dia pun berharap masyarakat luas dapat mengetahui kegiatan ini untuk berbondong-bondong bersama sanak saudara mengunjungi pasar murah yang dilaksanakan sehari penuh. (RIS/BSS)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru