Peduli Penghijauan, Kodim 1424/Sinjai Tanam Ratusan Pohon

- Redaksi

Jumat, 17 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Dandim 1424/Sinjai, Letkol Inf Oo Sahrojat, S. Ag., M. Tr (Han) didampingi Ketua Persit KCK Cabang XXXII Kodim 1424/Sinjai Rahmawati Sahrojat melaksanakan Penanaman Pohon dalam mendukung Program Kodim 1424/Sinjai Peduli Penghijauan di halaman Kantor DPRD Sinjai, Sulawesi Selatan. Kamis,  16/01/2020).

Dandim 1424/Sinjai, Letkol Inf Oo Sahrojat, S. Ag., M. Tr (Han) mengatakan, penanaman pohon tersebut sebagai upaya reboisasi penghijauan lingkungan yang terlihat gersang.

Dandim menambahkan, penanaman pohon juga merupakan upaya mendukung program pemerintah dalam gerakan penghijauan, adapun jumlah pohon yang ditanam sebanyak 300 pohon, dengan jenis pohon Mahoni, Angsana dan Pude.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini merupakan solusi jangka panjang untuk melindungi tanah guna menghentikan erosi, menjaga kelestarian lingkungan dan menciptakan ruang hijau serta mencegah terjadinya bencana banjir,” ujar Dandim.

Hadir dalam kegiatan, Wakil Bupati Sinjai Hj. Andi Kartini Ottong, SP., M.Sp,  Kapolres Sinjai AKBP Sesa Sepbril, S.IK, Wakil Ketua DPRD Sinjai Mappahakkang, Ketua Pengadilan Negeri Sinjai  Agung Nugroho Suryo Sulistio,SH, Kasi Intel Kejaksaan Negeri Sinjai Zainal Abidin, Kepala DLHK Arifuddin, S.Sos, M.Si, Ketua FKPPI Sinjai Dra. Hj. Mas Ati, Perwakilan Cabang Dinas Kehutanan Wilayah VIII Sul-Sel Mustafa HM, Kepala OPD Sekab Sinjai, Personil Kodim 1424/Sinjai dan Anggota Persit Kodim 1424/Sinjai. (Sambar)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru