Polres Sinjai Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Tahun Baru 2020

- Redaksi

Rabu, 1 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Apel Kesiapan Pengamanan Tahun Baru 2020

Apel Kesiapan Pengamanan Tahun Baru 2020

Beritasulsel.com – Polres Sinjai menggelar Apel kesiapan pengamanan tahun baru 2020 di Halaman Mapolres Sinjai. Selasa, 31/12/2019 malam.

Kapolres Sinjai, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Sebpril Sesa, S.Ik bersama Komandan Kodim 1424 Sinjai, Letkol Inf. Oo Sahrojat, S.Ag.,M.Tr(Han) memimpin Apel tersebut dan diikuti oleh pejabat utama Polres Sinjai, serta ratusan personil pengamanan gabungan diantaranya dari Polres Sinjai, BKO Brimob Bataliyon C Bone, anggota Kodim 1424 Sinjai, dan Sat PP Sinjai gabungan Damkar.

Kegiatan tersebut dilaksanakan untuk mengetahui kesiapan personil, sekaligus pemberian APP (Acara Pengarahan Pimpinan) tentang cara bertindak dilapangan yang diberikan langsung oleh Kapolres Sinjai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disamping itu, Apel kesiapan tersebut juga untuk memberikan keyakinan dan jaminan rasa aman bagi seluruh masyarakat dalam menyambut malam tahun baru 2020, sehingga dapat berjalan dengan aman, nyaman, tertib dan terkendali.

Pada kesempatan tersebut, Kapolres meminta dedikasi dari seluruh anggota untuk bekerja dengan sungguh-sungguh dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat. Seluruh personel harus meningkatkan kewaspadaan dan deteksi dini, terhadap setiap potensi gangguan yang ada.

Selanjutnya Kabag Ops Polres Sinjai, Kompol Amran memploting seluruh personil yang akan di tempatkan di pos-pos yang dianggap rawan dan personil yang mobile juga melaksanakan kegiatan patroli di titik-titik yang dianggap rawan dan tempat berkumpul masyarakat sinjai yang akan menyambut tahun baru 2020. (Sambar)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru