Dinas Pendidikan Target Sekolah Ramah Anak di Sinjai

- Redaksi

Rabu, 12 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sosialisasi Sekolah Ramah Anak yang Digelar Dinas Pendidikan Sinjai Dihadiri Para Kepala Sekolah

Sosialisasi Sekolah Ramah Anak yang Digelar Dinas Pendidikan Sinjai Dihadiri Para Kepala Sekolah

Beritasulsel.com, Sinjai- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sinjai melalui Dinas Pendidikan mensosialisasikan program Sekolah Ramah Anak.

Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Sinjai, Irwan Suaib menekankan kepada seluruh kepala sekolah terkait pentingnya menghadirkan sekolah ramah anak.

“Sekolah ramah anak itu bagaimana anak merasa aman, nyaman dalam mengikuti proses pembelajaran yang ada di sekolah sehingga sarana prasarana, kondisi lingkungannya harus diperhatikan oleh teman-teman kepala sekolah, guru di sekolah sehingga rasa aman dan nyaman bagi anak-anak itu bisa terwujud,” ujarnya Rabu (12/6/2024).

Irwan juga meminta kepada seluruh kepala sekolah agar memanfaatkan Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk menyiapkan sarana prasarana kebutuhan para peserta didik agar nyaman dan aman dalam menjalani proses pembelajaran.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dinas Pendidikan mempunyai target bahwa ke depan, seluruh sekolah yang ada di Sinjai betul-betul memperhatikan sarana prasarana untuk anak-anak kita sehingga memenuhi syarat sebagai sekolah ramah anak,” ungkapnya.

Kegiatan tersebut dipusatkan di Gedung Pertemuan Sinjai itu dihadiri oleh ratusan peserta yang merupakan para Kepala Sekolah tingkat satuan pendidikan PAUD, SD dan SMP dan berlangsung selama sehari.

Berita Terkait

Peringati HUT Guru, PJ Bupati Sinjai Sebut Guru Sebagai Agen Peradaban
Pemkab Sinjai Optimis Raih Wistara Paripurna
Asisten I Setdakab Sinjai Buka Sidang GTRA
Usai Mencoblos, PJ Bupati Sinjai Keliling Pantau TPS di Pilkada Serentak 2024
Harla Himaprodi PGMI UIAD, Pemkab Sinjai Harap Kontribusi untuk Daerah
KPU Distribusikan Logistik Pilkada 2024, PJ Bupati Sinjai Sampaikan Ini
Naikkan Target PAD, Disperindag Bakal Tarik Retribusi dari Alun-alun Sinjai di Tahun 2025
Hadiri Apel Siaga Pengawasan, PJ Bupati Sinjai: Komitmen Bersama Melindungi Hak Demokrasi

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 13:37

Peringati HUT Guru, PJ Bupati Sinjai Sebut Guru Sebagai Agen Peradaban

Jumat, 29 November 2024 - 09:28

Pemkab Sinjai Optimis Raih Wistara Paripurna

Kamis, 28 November 2024 - 16:44

Asisten I Setdakab Sinjai Buka Sidang GTRA

Rabu, 27 November 2024 - 11:28

Usai Mencoblos, PJ Bupati Sinjai Keliling Pantau TPS di Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 November 2024 - 10:27

Harla Himaprodi PGMI UIAD, Pemkab Sinjai Harap Kontribusi untuk Daerah

Berita Terbaru