Topik Demo

Diduga marak politik uang, ratusan warga seruduk kantor Bawaslu Bulukumba. (Foto: Kont/Ahm)

Bulukumba

Marak Dugaan Politik Uang di Pilkada Bulukumba, Bawaslu Diseruduk Ratusan Warga

Bulukumba | DAERAH | Jumat, 29 November 2024 - 20:56

Jumat, 29 November 2024 - 20:56

DAERAH,BERITASULSEL.COM–Ratusan massa simpatisan pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bulukumba Jamaluddin M Syamsir dan Tomy Satria Yulianto menyeruduk kantor Bawaslu Bulukumba, Jumat 29 November…

Mahasiswa Demo Kemenkumham Duga Lapas Bulukumba jadi Sarang Pungli dan Peredaran Narkoba

Makassar

Diduga Jadi Sarang Peredaran Narkoba, Mahasiswa Demo Kemenkumham Minta Kalapas Bulukumba Dicopot

Makassar | Senin, 26 Agustus 2024 - 10:00

Senin, 26 Agustus 2024 - 10:00

Makassar – Perhimpunan Pergerakan Mahasiswa (PPM) menggelar aksi demo di depan kantor wilayah kementerian hukum dan hak asasi manusia (Kanwil Kemenkumham) Sulawesi Selatan (Sulsel),…

(Kepala Kejaksaan Negeri Bantaeng, Satria Abdi S.H., M.H)

Bantaeng

Kajari Satria Abdi Angkat Bicara Usai Kejaksaan Negeri Bantaeng di Demo Konstituen dan Keluarga Tersangka Kasus Korupsi

Bantaeng | Kamis, 1 Agustus 2024 - 01:55

Kamis, 1 Agustus 2024 - 01:55

Bantaeng – Pada hari Senin pagi (29/07/2024) sekira Pukul 10:30 Wita, Kantor Kejaksaan Negeri Bantaeng dipenuhi dengan ratusan konstituen dan perwakilan keluarga Pimpinan DPRD…

Demo Depan Kantor Bupati Pinrang, Massa Tuntut PJ Bupati Mundur

Pinrang

Demo Depan Kantor Bupati Pinrang, Massa Tuntut PJ Bupati Pinrang Mundur

Pinrang | Senin, 22 Juli 2024 - 16:21

Senin, 22 Juli 2024 - 16:21

PINRANG — Aliansi Pemuda dan masyarakat Pinrang menggelar aksi demo di depan kantor Bupati Pinrang, Senin 22 Juli 2024. Mereka menyuarakan ketidakpuasan terhadap keputusan…

Bantaeng

Unjuk Rasa di PT Hengseng, Pendemo Memalang Pintu Masuk Perusahaan Menggunakan R4

Bantaeng | Selasa, 2 Juli 2024 - 22:31

Selasa, 2 Juli 2024 - 22:31

Beritasulsel.com – PT Hengseng New Energy Material yang berada di Kawasan Industri Bantaeng (KiBa) di Desa Papanloe Kecamatan Pajukukang, di demo puluhan masyarakat yang…

LSM Asatu bersama warga gelar unjuk rasa di depan Kantor Polres Bulukumba.(Dok: Hendra Wiranto/Beritasulsel)

Bulukumba

Buntut Penganiayaan, Warga Demo Polres Bulukumba: Minta Oknum Polisi AM Dicopot

Bulukumba | DAERAH | HUKUM | Kamis, 18 April 2024 - 13:44

Kamis, 18 April 2024 - 13:44

Bulukumba,Beritasulsel.com–Puluhan Warga bersama Lembaga Aliansi Masyarakat Bersatu (Asatu) lakukan aksi unjuk rasa di depan Kantor Polres Kabupaten Bulukumba. Kamis, 11 April 2024. Aksi demonstrasi…

Bulukumba

Demo Berujung Kericuhan Antara Satpol PP Dan Pendemo, Kasat Intel Polres Bulukumba Malah Jadi Korban Pemukulan

Bulukumba | Senin, 10 April 2023 - 21:51

Senin, 10 April 2023 - 21:51

Aksi demonstrasi Aliansi Pemuda Mahasiswa (APM) Bulukumba didepan Mall Wisata IV UIT Bulukumba. Senin, (10 April 2023), berakhir ricuh. Kericuhan bermula ketika Satpol PP…

Pemprov Sulsel

Laporkan Aksi Anarkis Kantor Gubernur, Satpol PP Serahkan Rekaman CCTV

Pemprov Sulsel | Selasa, 6 Desember 2022 - 02:25

Selasa, 6 Desember 2022 - 02:25

Makassar, Sulsel — Aksi anarkisme dengan perusakan dan pemukulan atau pengeroyokan yang dilakukan puluhan oknum supporter PSM di Kantor Gubernur Sulsel, Senin (5/12/2022) resmi…

RAGAM

DPRD Parepare Terima Aspirasi Mahasiswa Tolak Kenaikan BBM

RAGAM | Selasa, 6 September 2022 - 17:17

Selasa, 6 September 2022 - 17:17

Parepare, Sulsel – Gelombang aksi unjukrasa menolak kenaikan harga BBM terjadi hampir di seluruh daerah di Indonesia, Senin, 5 September 2022. Di Kota Parepare,…

LSM LPBB Unjuk Rasa Minta Mafia Tambang di Bulukumba Ditangkap

BREAKING NEWS

LSM LPBB Unjuk Rasa Minta Mafia Tambang di Bulukumba Ditangkap

BREAKING NEWS | Bulukumba | Jumat, 18 Februari 2022 - 11:19

Jumat, 18 Februari 2022 - 11:19

Beritasulsel.com – Lembaga Swadaya Masyarakat Lembaga Panrita Bhinneka Bersatu (LSM LPBB) berunjuk rasa di depan Mapolres Bulukumba, kantor DPRD dan kantor Bupati Bulukumba, Kamis…

HMI Sambut Kapolres Bulukumba yang baru dengan Demo, ini Tuntutannya

Bulukumba

HMI Sambut Kapolres Bulukumba yang baru dengan Unjuk Rasa, ini Tuntutannya

Bulukumba | Selasa, 22 Juni 2021 - 23:34

Selasa, 22 Juni 2021 - 23:34

Beritasulsel.com – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Komisariat AlGazali Cabang Bulukumba berunjuk rasa di depan Mapolres Bulukumba, Senin 21 Juni 2021. Mereka meminta Kapolres Bulukumba…

Tangkapan layar pada video bupati tendang ban yang viral di media sosial.

BREAKING NEWS

Tendang Ban Saat Temui Pendemo, Bupati Dianggap Otoriter dan Tidak Mau di Demo

BREAKING NEWS | Selasa, 15 Juni 2021 - 12:27

Selasa, 15 Juni 2021 - 12:27

Beritasulsel.com – Video Bupati Bulukumba tendang ban, viral di media sosial. Video tersebut berurasi 29 detik, nampak Bupati Bulukumba Andi Muchtar Ali Yusuf alias…

Peristiwa

Aksi Unjuk Rasa Afarat Ricuh, Sejumlah Mahasiswa dan Polisi Luka luka

Peristiwa | Rabu, 7 Oktober 2020 - 20:33

Rabu, 7 Oktober 2020 - 20:33

Parepare, Sulsel – Ketua Ikatan Sarjana Nahdatul Ulama (ISNU) Kota Parepare, Minhajuddin Ahmad menyayangkan tindakan Kepolisian yang menurutnya terlalu represif terhadap Mahasiswa yang menggelar…

Peristiwa

Tolak RUU Cipta Kerja, Afarat Gelar Aksi Damai

Peristiwa | Rabu, 7 Oktober 2020 - 13:03

Rabu, 7 Oktober 2020 - 13:03

Parepare, Sulsel – Aliansi Fraksi Rakyat (Afarat) akan menggelar aksi damai penolakan UU Cipta Kerja (Omnibuslaw) dibeberapa titik di Kota Parepare. Rabu, 7/10/2020. Aliansi…

RAGAM

Nelayan Kodingareng Demo, Wagub Sulsel Tegas Minta Penambang Duduk Bersama atau Pindah

RAGAM | Sabtu, 15 Agustus 2020 - 08:06

Sabtu, 15 Agustus 2020 - 08:06

Beritasulsel.com – Puluhan warga yang didominasi oleh ibu-ibu dari dari Pulau Kodingareng Lompo, Kecamatan Sangkarrang, Kota Makassar menginap di depan pintu gerbang Kantor Gubernur…