Yonif Raider 600/Modang Patroli Patok Blank Post Perbatasan RI-Malaysia

- Redaksi

Kamis, 9 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Yonif Raider 600/Modang melaksanakan operasi perbatasan di wilayah Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara (Kaltara). Rabu, 8/1/2020.

Dansatgas Yonif Raider 600/Modang, Letkol Inf Ronald mengatakan bahwa operasi tersebut guna menjaga patok perbatasan negara. Selama bertugas, kata Ronald, Yonif Raider 600/Modang memiliki 25 pos yang tersebar di wilayah Kaltara mulai dari Kecamatan Sebatik Simanggaris, Sebuku, Lumbis hingga Krayan.

“Menjaga patok Perbatasan negara merupakan suatu tugas yang sangat penting dan krusial, diemban oleh satuan tugas Pamtas Yonif Raider 600/Modang dalam rangka menjaga kedaulatan negara” ucap Ronald.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti yang dilakukan Yonif Raider 600/Modang SSK V yang berada di kawasan Kecamatan Krayan dengan melaksanakan patroli patok Blank Post yang berjumlah 496 buah yang berada di kawasan pegunungan serta lembah.

“Prajurit Satgas Pamtas Yonif Raider 600/Modang melaksanakan patroli patok selama kurang lebih 20 hari yang dimulai dari tanggal 6 Januari 2020 dan rencana selesai tanggal 26 Januari 2020. Patroli tersebut dipimpin langsung oleh Letda Inf Rival Danpos Long Bawan”, ungkap Ronald.

“Semoga pelaksanaan pengecekan patok perbatasan Blank Post ini dapat berjalan dengan aman dan lancar dalam menjaga perbatasan kedaulatan negara”, tutupnya. (Sambar)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru