Wujudkan Polri yang Promoter, Kapolda Sulsel Buka Pelatihan Public Relation

- Redaksi

Senin, 28 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Hamidin buka pelatihan public relations Jajaran Polda Sulsel tahun 2019 yang di selenggarakan di Hotel Harper Jalan Perintis Kemerdekaan Makassar, Senin (28/01).

Kegiatan tersebut di hadiri oleh Pejabat Utama Polda Sulsel, Personil Polda Sulsel dan Jajaran Polda Sulsel yang ditunjuk.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelatihan Kemampuan Public Relations ini digelar dalam rangka meningkatkan kemampuan komunikasi Polri dengan masyarakat guna terwujudnya Polri Promoter.

“Yang ingin saya sampaikan kepada rekan rekan sekalian, bahwa Hubungan kita dengan media itu sangat penting” ucap Irjen Hamidin dalam sambutannya

“Fungsi humas bukan saja bertugas menjaga citra polri dan membina hubungan dengan masyarakat, tetapi juga di harapkan mampu memelihara kamtibmas serta diharapkan lebih di percaya dalam pengungkapan suatu kasus serta dijadikan media sebagai mitra kerja” Tambahnya.

Berita Terkait

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni
Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power
Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi
27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan
Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional
Jamu Gubernur, Wagub dan Seluruh Kepala Daerah Terpilih se-Sulsel, Mentan Ajak Kolaborasi Untuk Jadi Yang Terbaik
Menteri, Wamen dan Direktur BUMN Dijadwalkan Jadi Pembicara di Rembuk Himpuni
Tasming Hamid dan Hermanto Ikuti Gladi Kotor Jelang Pelantikan di Istana Negara

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:37

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:53

Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power

Jumat, 21 Februari 2025 - 07:33

Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi

Jumat, 21 Februari 2025 - 06:38

27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan

Kamis, 20 Februari 2025 - 04:54

Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Hermanto Resmi Buka Musyawarah Cabang DPC II Hiswana Migas Parepare

Minggu, 23 Feb 2025 - 09:58