Wakil Walikota Parepare Hadiri Rakor Kepegawaian di Makassar

- Redaksi

Kamis, 16 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Wakil Wali Kota Parepare, H. Pangerang Rahim menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Kepegawaian se-Sulsel yang diselenggarakan di Hotel Claro Makassar. Rabu, 15/05/2019.

Dalam kegiatan tersebut, Gubernur Sulawesi Selatan Nurdin Abdullah mengukuhkan pejabat Kepala Kantor Regional IV Badan Kepegawaian Negara (BKN) Makassar, Harun Arsyad.

Menurut Kabag Humas dan Protokoler Setdako Parepare, Anwar Amir bahwa salah satu pembahasan dalam Rakor tersebut adalah tentang pelaksanaan PTDH ASN terpidana Tindak Pidana Korupsi, kenaikan pangkat otomatis dan penetapan pensiun otomatis.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi, kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) bekerja dengan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Provinsi Sulsel dengan temanya Transformasi Layanan Kepegawaian di Sulsel”, ungkap Anwar.

Selain Wakil Wali Kota Parepare, sejumlah perwakilan kepala daerah se-Sulsel dan kepala BKN, Gubernur Sulsel serta kepala BKPSDM Kabupaten/Kota turut hadir pada acara tersebut. (RIS/NIS/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru