Sat Lantas Polres Selayar Gelar Police Goes To School

- Redaksi

Selasa, 4 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Kabag Sumda Polres Selayar, Kompol Sukardi, memimpin apel pagi satuan lalu lintas, Selasa (04/02/2020).

Dalam arahannnya, ia berpesan agar personel lalu lintas senantiasa profesional dalam menjalankan tugas, khususnya pada bidang pelayanan di kantor.

“Harus ramah, budayakan tiga S (senyum sapa dan salam) begitu juga personil dilapangan harus tegas dalam bertindak tidak pilih kasih tapi tetap humanis,” ujar Sukardi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Usai Apel pagi, Unit Dikyasa bersama unit Laka Lantas langsung menggelar Police Goes to School menyambangi UPT SDI 112 Kepulauan Selayar.

Kasat Lantas Selayar, AKP Tanri Abeng, kepada wartawan mengatakan bahwa kegiatan tersebut adalah untuk memberikan arahan tentang tata tertib berlalu lintas dan pengenalan rambu-rambu lalu lintas kepada anak usia dini.

“Juga untuk memberikan himbauan, pemahaman kepada Anak-anak sekolah sejak dini guna menghindari jadi korban atau menjadi penyebab terjadinya kecelakaan di jalan raya. Sekaligus mengajak para murid untuk menjadi pelopor keselamatan lalu lintas di lingkungan tempat tinggalnya.” harap A. Tanri Abeng.(IL)

Berita Terkait

Pria Paruh Baya di Selayar Aniaya Mantan Istri, KEJATI SULSEL Selesaikan Lewat Keadilan Restoratif
Info Terbaru Kapal Nelayan yang Tenggelam di Takalar: 3 Awaknya Sudah Berhasil Ditemukan
Kapal Nelayan Tenggelam di Takalar, 1 ABK Ditemukan di Perairan Selayar, 5 Masih Dalam Pencarian
6 Warga Kepulauan Selayar Disambar Petir
IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak
Kapal KM Banawa Nusantara 09 Tenggelam di Perairan Selayar
Ular Piton Raksasa Berukuran 7 Meter Takluk di Tangan Satpol PP Damkar Kepulauan Selayar
Tinggi Ombak Capai 2 hingga 4 Meter, Pelayaran Bira-Pamatata Dihentikan Sementara

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 22:12

Pria Paruh Baya di Selayar Aniaya Mantan Istri, KEJATI SULSEL Selesaikan Lewat Keadilan Restoratif

Senin, 13 Januari 2025 - 22:36

Info Terbaru Kapal Nelayan yang Tenggelam di Takalar: 3 Awaknya Sudah Berhasil Ditemukan

Senin, 13 Januari 2025 - 16:11

Kapal Nelayan Tenggelam di Takalar, 1 ABK Ditemukan di Perairan Selayar, 5 Masih Dalam Pencarian

Senin, 23 Desember 2024 - 15:39

6 Warga Kepulauan Selayar Disambar Petir

Jumat, 22 November 2024 - 01:18

IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Hermanto Resmi Buka Musyawarah Cabang DPC II Hiswana Migas Parepare

Minggu, 23 Feb 2025 - 09:58