Puluhan Personel Polres Selayar Kawal Penyerahan Dokumen Perbaikan Balon Bupati

- Redaksi

Senin, 27 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Puluhan Personil Polres dan Polsek Benteng, kawal penyerahan dokumen perbaikan bakal calon perseorangan pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Selayar tahun 2020, di Rumah Pintar Pemilu KPU Jalan Ahmad Yani No 12 Benteng, Kecamatan Benteng, Kabupaten Kepulauan Selayar, Senin siang (27/07/2020).

Pegawalan bakal calon (Balon) tersebut dipimpin Kabag Ops Polres Kepulauan Selayar AKBP Drs Dg Singai.

“Pengawalan dan pengamanan dokumen Balon Bupati dan Wakil Bupati perseorangan dilakukan oleh KPU Kabupaten selayar tersebut, kami dari personil berjumlah 40 orang mengamankan giat ini “kata Dg Singai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dokumen bakal calon Bupati dan wakil bupati perseorangan diserahkan langsung Oleh Balon Bupati dan Wakil Bupati Dr. H. Zaenuddin, SH. MH bersama  Aji Sumarno S.STP, MM.

Sekedar diketahui, pasangan bakal calon perseorangan menyerahkan 4.872 dokumen dukungan untuk perbaikan atas dokumen yang telah dilaksanakan verifikasi faktual tahap satu sebagai syarat untuk maju pada pilkada bupati dan wakil bupati 2020 melalui jalur Independen.(IL)

Berita Terkait

IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak
Kapal KM Banawa Nusantara 09 Tenggelam di Perairan Selayar
Ular Piton Raksasa Berukuran 7 Meter Takluk di Tangan Satpol PP Damkar Kepulauan Selayar
Tinggi Ombak Capai 2 hingga 4 Meter, Pelayaran Bira-Pamatata Dihentikan Sementara
Nelayan di Selayar Tewas Mengenaskan Terkena Bom Ikan, Kepala dan Tangan Hancur
Mayat Bayi Ditemukan di Tanete Selayar Diduga Dibuang Orang Tuanya, Polisi Buru Pelaku
Akhir Pekan, Patmor Gabungan Polres Selayar Uber Knalpot Racing
Taman Pelangi Selayar Dirazia Satpol PP

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 01:18

IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak

Senin, 29 Juli 2024 - 23:03

Kapal KM Banawa Nusantara 09 Tenggelam di Perairan Selayar

Senin, 8 Juli 2024 - 02:34

Ular Piton Raksasa Berukuran 7 Meter Takluk di Tangan Satpol PP Damkar Kepulauan Selayar

Rabu, 3 Juli 2024 - 21:32

Tinggi Ombak Capai 2 hingga 4 Meter, Pelayaran Bira-Pamatata Dihentikan Sementara

Jumat, 3 Mei 2024 - 05:05

Nelayan di Selayar Tewas Mengenaskan Terkena Bom Ikan, Kepala dan Tangan Hancur

Berita Terbaru