Pemkot Parepare Raih Penghargaan Pelayanan Administrasi Kependudukan Berkualitas

- Redaksi

Rabu, 14 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, Sulsel – Wakil Wali Kota Parepare, Pangerang Rahim menerima Piagam Penghargaan untuk Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Parepare, di Hotel Claro, Rabu, 14/12/2022.

Penghargaan yang diserahkan Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman tersebut cukup membanggakan. Mengingat Pemprov Sulsel menilai penyelenggaraan pelayanan administrasi kependudukan berkualitas di Kota Parepare.

Pangerang Rahim mengatakan, penghargaan ini merupakan hasil dari penekanan berinovasi bagi setiap SKPD oleh Wali Kota Parepare Taufan Pawe (TP).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Penghargaan ini merupakan hasil inovasi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat yang semakin hari semakin membaik dan berkualitas dalam rangka memberikan indentitas kependudukan,” ungkapnya.

Dirinya menjelaskan, penghargaan ini patut dijadikan penyemangat agar pelayanan kependudukan ini khususnya dalam digitalisasi kependudukan bisa berjalan baik di Kota Parepare.

“Karena dengan pelayanan digital itu banyak manfaatnya karena efisiensinya sangat tinggi. Tidak perlu banyak bawa berkas cukup dengan smartphone bisa kita mendapatkan identitas kita,” pungkasnya. (*)

Berita Terkait

Wali Kota Parepare Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Baburrahmah
Dinas Damkar Parepare Imbau Masyarakat Perhatikan Keselamatan Rumah saat Mudik Lebaran
Wali Kota Parepare Terima Audiensi LVRI, HMI, BKPRMI, dan HIPMI
Wali Kota dan Wakil Wali Kota Parepare Sambut Kunjungan Kerja Pangdam
Tasming-Hermanto Gelar Bukber Bersama Tim Pemenangan, Tekankan Peran dalam Pemerintahan
Wali Kota Tasming Hamid Serahkan Insentif untuk RT/RW, Pengurus Masjid, dan Aparat Keamanan
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Terima Kunjungan Kajari, Kemenag, dan BPN
Wali Kota Parepare Tasming Hamid Tinjau Kerusakan Atap di Pasar Senggol

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 15:42

Wali Kota Parepare Letakkan Batu Pertama Pembangunan Masjid Baburrahmah

Sabtu, 29 Maret 2025 - 13:45

Dinas Damkar Parepare Imbau Masyarakat Perhatikan Keselamatan Rumah saat Mudik Lebaran

Kamis, 27 Maret 2025 - 20:06

Wali Kota Parepare Terima Audiensi LVRI, HMI, BKPRMI, dan HIPMI

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:36

Wali Kota dan Wakil Wali Kota Parepare Sambut Kunjungan Kerja Pangdam

Senin, 24 Maret 2025 - 09:18

Tasming-Hermanto Gelar Bukber Bersama Tim Pemenangan, Tekankan Peran dalam Pemerintahan

Berita Terbaru