MoU Bersama PT Huadi Nickel Alloy Indonesia Dengan Ditjen Binalavotas Kementerian Ketenagakerjaan

- Redaksi

Kamis, 16 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktorat Jenderal Pembinaan Pelatihan Vokasi Dan Produktivitas (Ditjen Binalavotas) Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia, resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan PT. Huadi Nickel Alloy Indonesia. Senin, 13 Desember 2021 di Kantor Kementerian Ketenagakerjaan di Jakarta.

Dihubungi Beritasulsel.com via WhatsApp setelah acara penandatanganan selesai, Presiden Direktur PT Huadi Nickel Alloy Indonesia, Jos Stefan Hideky mengatakan penandatanganan MoU bersama ini adalah dalam rangka penguatan kapasitas SDM lokal untuk mengisi ruang-ruang industri di Bantaeng, khususnya di PT. Huadi Nickel Alloy Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara GM HRD dan Safety Manager PT Huadi Nickel Alloy Indonesia, A. Adrianti Latippa SH yang juga dihubungi via WhatsApp menjelaskan bahwa untuk program pelatihan ini dalam rangka menyiapkan tenaga siap pakai di industri.

“Ada beberapa program yang telah disepakati bersama dalam MoU itu. Diantaranya adalah program menyiapkan tenaga kerja berkualitas dibidang alat berat, mekanik, welding, listrik dan operator smelter,” kata A. Adrianti Latippa, Manager HRD PT Huadi.

“Setiap tahunnya, ada 600an orang putra putri Bantaeng yang akan dilatih dengan program tersebut melalui AKOM dan BLK,” jelas GM HRD PT Huadi.

“Program ini juga sebagai tanggung jawab moral memberdayakan, maka perusahaan merancang program peningkatan kompetensi SDM warga Kabupaten Bantaeng untuk mengisi ruang-ruang kerja di industri,” tegas A. Adrianti Latippa.

“Ditjen Binalavotas ini adalah unsur pelaksana yang berada dibawah Kementerian Ketenagakerjaan dan bertanggung jawab kepada Menteri Ketenagakerjaan,” pungkas GM HRD PT Huadi Nickel Alloy Indonesia.

Berita Terkait

4 Orang Pelaku Penganiayaan di Kawasan Pantai Seruni, Diamankan Tim Buser Satreskrim Polres Bantaeng
Bupati Bantaeng Kenakan Komcad Tentara dan Ikuti Retreat Kepala Daerah, Uji Nurdin: ‘Bismillah’
Narasumber di Bimtek BOSP Dinas Dikbud Bantaeng 2025, Kajari Satria Abdi SH MH Sampaikan Materi Pencegahan Korupsi
Professor Topo Santoso: Penegakan Hukum dan Sistem Peradilan di Indonesia, Jaksa adalah Master Of The Case
Bupati Bantaeng Terima Arahan Presiden, Uji Nurdin: Siap Sejalan Dengan Pemerintah Pusat
Rapat Kerja DPRD Bantaeng Tahun 2025, Sekwan Muh. Azwar SH: Kami Minta Kejaksaan Negeri Bantaeng Sebagai Narasumber
Gladi Bersih Pelantikan Kepala Daerah di Jakarta Berjalan Lancar, 20 Februari 2025 Uji Nurdin Dilantik Jadi Bupati Bantaeng
Jaksa Masuk Desa, KAJARI Bantaeng Satria Abdi: Saya Tugaskan Jaksa Bidang Perdata dan TUN bersama Jaksa Bidang Intelijen

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:34

4 Orang Pelaku Penganiayaan di Kawasan Pantai Seruni, Diamankan Tim Buser Satreskrim Polres Bantaeng

Sabtu, 22 Februari 2025 - 14:21

Narasumber di Bimtek BOSP Dinas Dikbud Bantaeng 2025, Kajari Satria Abdi SH MH Sampaikan Materi Pencegahan Korupsi

Jumat, 21 Februari 2025 - 12:51

Professor Topo Santoso: Penegakan Hukum dan Sistem Peradilan di Indonesia, Jaksa adalah Master Of The Case

Kamis, 20 Februari 2025 - 16:44

Bupati Bantaeng Terima Arahan Presiden, Uji Nurdin: Siap Sejalan Dengan Pemerintah Pusat

Rabu, 19 Februari 2025 - 21:08

Rapat Kerja DPRD Bantaeng Tahun 2025, Sekwan Muh. Azwar SH: Kami Minta Kejaksaan Negeri Bantaeng Sebagai Narasumber

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Hermanto Resmi Buka Musyawarah Cabang DPC II Hiswana Migas Parepare

Minggu, 23 Feb 2025 - 09:58