Jaga Situasi Tetap Kondusif Jelang Pemilu, TNI-Polri dan Satpol PP Lakukan Ini

- Redaksi

Sabtu, 13 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Dalam membangun sinergitas TNI – POLRI, Kapolres Pangkep AKBP TULUS SINAGA,SIK, MH memberikan atensi kepada Pers. Polres Pangkep agar menggelar patroli bersama dengan Kodim 1421 Pangkep bersama Satpol PP dengan tujuan membangun sinergitas di wilayah hukum Polres Pangkep .

Di pimpin Kasatgas Cegah Polres Pangkep AKP NIRWAN, KBO Sat Sabhara IPDA Muhtar dan personil Patmor melaksanakan Patroli bersama dengan aparat Kodim 1421 Pangkep dan Satpol PP pada hari Jum’at tanggal 12 April 2019 dari jam 21.00 wita sampai dengan selesai.

Pelaksanaan patroli bersama di dahului dengan arahan pimpinan pasukan (APP) yang diambil alih oleh Kasatgas Cegah dan selanjutnya melaksanakan patroli di wilayah hukum Polres Pangkep.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kegiatan tersebut Patroli melakukan pengecekan pada pendistribusian kotak suara pada PPK Kecamatan Pangkajene yang selanjutnya mengecek kotak suara yang ada pada gudang kotak suara KPUD Pangkep.

Selain itu, Patroli tersebut juga melakukan kontrol terhadap logostik KPU dan gudang KPU dibeberapa lokasi seperti di Kecamatan Pangkajene, Minasate’ne, Bungoro dan Labakkang.

Kegiatan pelaksanaan Patroli bersama berlangsung dengan teratur serta situasi dalam keadaan kondusif dan penempatan kotak suara berada pada posisi aman dengan penjagaan ketat oleh Pers. Polres Pangkep.

Dengan patroli gabungan yang dilaksanakan TNI-Polri diharap bisa berdampak positif terhadap situasi keamanan di Kabupaten Pangkep dan menunjukkan sinergitas yang kuat TNI-Polri dalam menjaga keamanan menjelang pemilu.

Berita Terkait

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni
Bupati Bantaeng Kenakan Komcad Tentara dan Ikuti Retreat Kepala Daerah, Uji Nurdin: ‘Bismillah’
Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power
Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi
27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan
Bupati Bantaeng Terima Arahan Presiden, Uji Nurdin: Siap Sejalan Dengan Pemerintah Pusat
Hadiri Ramah Tamah Mentan Amran, Tasming Hamid Dukung Penuh Program Strategis Nasional
Rapat Kerja DPRD Bantaeng Tahun 2025, Sekwan Muh. Azwar SH: Kami Minta Kejaksaan Negeri Bantaeng Sebagai Narasumber

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:37

Andi Amran Sulaiman Terpilih jadi Koordinator Presidium Himpuni

Sabtu, 22 Februari 2025 - 11:53

Terpilih sebagai Koordinator Presidium HIMPUNI, Mentan Amran Dorong Kolaborasi untuk Wujudkan Indonesia Super Power

Jumat, 21 Februari 2025 - 07:33

Himpuni Ingin Kongkrit Bantu Program Pemerintah Swasembada Pangan dan Koperasi

Jumat, 21 Februari 2025 - 06:38

27 Jurnalis Parepare Ikuti Uji Kompetensi Wartawan

Kamis, 20 Februari 2025 - 16:44

Bupati Bantaeng Terima Arahan Presiden, Uji Nurdin: Siap Sejalan Dengan Pemerintah Pusat

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Hermanto Resmi Buka Musyawarah Cabang DPC II Hiswana Migas Parepare

Minggu, 23 Feb 2025 - 09:58